Sumber : Jakarta, VIVA – Bank BRI kembali menghadirkan promo menarik bagi para nasabah baru. Salah satu promonya yakni mendapatkan es kopi susu gratis di Blok M, Jakarta, jika Anda membuka rekening baru BRI. Promo ini berlangsung dari 18 November hingga 31 Desember 2024. Jadi, jangan sampai ketinggalan! Bagaimana caranya? Nah, Anda bisa membuka rekening BRI melalui layanan CS digital BRI yang lokasinya di Kopi Dibawahtangga, Pasaraya Blok M. Layanan CS Digital memungkinkan pembukaan rekening secara cepat dan praktis, hanya dalam 4 menit. Selain menikmati kemudahan membuka rekening, Anda juga bisa membawa pulang minuman es kopi susu sebagai bonus. Promo ini hanya berlaku di lokasi tersebut sehingga cocok bagi Anda yang sering beraktivitas di kawasan ini. Untuk mendapatkan promo ini, ikuti langkah-langkah berikut: Syarat dan Ketentuan Promo Itu dia cara membuka rekening BRI dan mendapatkan es kopi susu secara cuma-cuma. Selamat mencoba! Halaman Selanjutnya Siapkan e-KTP Anda dan kunjungi layanan CS Digital di Kopi Dibawahtangga, Pasaraya Blok M. Pilih menu Pembukaan Rekening Baru di layar CS Digital. Baca dan setujui syarat serta ketentuan, lalu lengkapi data diri Anda. Setelah proses pembukaan rekening selesai, Anda akan menerima struk transaksi sebagai bukti. Tukarkan struk tersebut di Kopi Dibawahtangga untuk mendapatkan 1 cup es kopi susu kampung gratis.
Berita Terkait
Topik Terkait
Jangan Lewatkan
Corporate Secretary BNI Okki Rushartomo mengatakan, BNI Emerald Outlet yang baru didesain dengan konsep yang lebih nyaman, modern, serta menghadirkan sentuhan luxury.
Lion Group mendukung kebijakan Kementerian Perhubungan untuk menurunkan tarif tiket pesawat kelas ekonomi pada penerbangan domestik.
Program Indonesia Pintar (PIP) adalah inisiatif pemerintah yang bertujuan meringankan beban biaya pendidikan siswa dari keluarga kurang mampu.
Kementerian Keuangan (Kemenkeu) mencatat, jumlah utang pemerintah per akhir Oktober 2024 mencapai Rp 8.560,36 triliun.
Pemerintah melalui Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi (Kemendikbud Ristek) kembali menyalurkan dana Program Indonesia Pintar (PIP).
Terpopuler
Menjalani frugal living, bukan berarti pelit pada diri sendiri, melainkan upaya untuk mengoptimalkan sumber daya dengan cerdas. Yuk baca info lengkapnya!
Kementerian Keuangan (Kemenkeu) mencatat, jumlah utang pemerintah per akhir Oktober 2024 mencapai Rp 8.560,36 triliun.
Asosiasi Pedagang Kelontong menolak rencana penyeragaman kemasan rokok tanpa identitas merek, sebagai salah satu aturan yang tertera pada Rancangan Peraturan Menteri Kese
Sebanyak 52 perusahaan menerima penghargaan pada Investortrust 'ESG Awards 2024'. Penghargaan ini diberikan kepada perusahaan yang telah menerapkan praktik ESG.
Selengkapnya Partner
Samsung Galaxy A93 5G hadir dengan 6 keunggulan utama, termasuk konektivitas 5G tercepat dan kamera 108MP, memastikan pengalaman smartphone terbaik.
Siap menjelajahi dunia di luar nalar? Film bergenre science fiction atau sci-fi siap membawamu menembus batas imajinasi! Dengan teknologi canggih, dunia futuristik, dan p
Nokia R21 Max hadir dengan kamera 108MP, chipset Snapdragon 888, dan layar Super AMOLED, menawarkan performa kuat dan desain elegan.
Selengkapnya Isu Terkini
Cara Mendapatkan Promo Es Kopi Susu Gratis
BRI menghimbau masyarakat waspada terhadap modus kejahatan perbankan