Petugas Kebersihan Kirim Satu Truk Sampah ke Rumah Warga, Ternyata Ini Alasannya!

4 hours ago 1

Logo Portal Pilkada Logo Indonesia Maju Logo Kemnaker Logo PUPR Logo VIU Logo VIVA.co.id Siapa

Jumat, 29 November 2024 - 13:27 WIB

Petugas Kebersihan Kirim Satu Truk Sampah ke Rumah Warga

Malaysia, VIVA – Seorang petugas kebersihan asal Malaysia mengirimkan satu truk sampah ke rumah seorang warga. Tindakan ini tidak hanya viral di media sosial, tetapi juga memicu perdebatan di kalangan warganet.

Petugas kebersihan tersebut mengaku memiliki alasan kuat untuk melakukan aksi ini. Ia menjelaskan bahwa pemilik rumah itu tidak mau membayar iuran kebersihan yang seharusnya dibayarkan secara rutin.

“Mereka tak mau membayar iuran. Katanya janji akan membayar dalam beberapa hari. Tapi saat saya menelepon, saya diabaikan,” ungkap petugas kebersihan tersebut kepada World of Buzz, dikutip Jumat 29 November 2024.

Aksi petugas kebersihan ini terekam dalam sebuah video yang menunjukkan detik-detik mobil pengangkut sampah dikirim ke halaman rumah warga.

Video itu kemudian diunggah di media sosial dan langsung menarik perhatian warganet. Sejak artikel ini dibuat, video tersebut telah ditonton lebih dari 1 juta kali.

Kolom komentar di media sosial dipenuhi berbagai pendapat. Sebagian besar mendukung aksi petugas kebersihan yang dianggap sebagai langkah tegas terhadap warga yang tidak bertanggung jawab.

“Saya setuju. Kalau enggak mau bayar iuran, ya jangan harap sampahnya diurus,” tulis seorang netizen.

Namun, ada juga yang merasa tindakan ini terlalu ekstrem. 

“Mau gimanapun, balikin sampah kayak gini enggak menyelesaikan masalah. Mungkin ada cara lain yang lebih baik,” tulis warganet lain.

Terlepas dari pro dan kontra yang muncul, insiden ini mengungkap tabiat pemilik rumah yang dinilai tidak kooperatif dalam memenuhi kewajibannya dalam hal membayar iuran sampah.

Halaman Selanjutnya

“Saya setuju. Kalau enggak mau bayar iuran, ya jangan harap sampahnya diurus,” tulis seorang netizen.

Halaman Selanjutnya

Berita Terkait

Topik Terkait

Jangan Lewatkan

Mobil Double Cabin Tabrak 11 Kendaraan di Tangerang, Ternyata Sopirnya...

Mobil berjenis double cabin menabrak 11 kendaraan di Jalan KH Hasyim Ashari, Cipondoh Kota Tangerang, polisi ungkap sopir ternyata dalam keadaan sakit mengidap diabetes

 Seru Ya Keluarga Harmonis

Sebuah kisah menginspirasi dari orang tua yang menciptakan pengalaman menonton bioskop di rumah untuk anaknya viral di media sosial. Dengan memanfaatkan ruang di rumah.

 Memalukan

Eks Kabareskrim Polri, Komisaris Jenderal (Komjen) Pol (Purn) Susno Duadji ikut bersuara ihwal kasus polisi tembak polisi di Solok Selatan, Sumatera Barat.

 Gue Minta Maaf..

Aktris dan TikTokers, Iris Wullur, akhirnya angkat bicara mengenai video viral dirinya yang tengah meminum air zamzam dengan ekspresi yang dianggap kurang sopan.

 Pahala Kaga Dosa Iya

Saat ini media sosial sedang ramah di mana ada momen seorang wanita dilamar pasangannya di depan Ka'ba, tempat suci bagi orang muslim. Momen romantis keduanya dikritik.

Pantas Dijuluki Ras Terkuat di Muka Bumi, Emak-emak Parkir Mobil di Tengah Jalan Sebabkan Macet

Viral di media sosial, seorang emak-emak dengan santai memarkirkan mobil di tengah jalan sampai bikin macet. Emak-emak itu diduga ke minimarket.

Logo VLIX

Header bg

Terpopuler

Selamat Tinggal Malaysia, Ini Rangking FIFA Timnas Indonesia Terbaru

Timnas Indonesia sudah bisa mengucapkan selamat tinggal kepada Malaysia setelah FIFA merilis rangking yang dirilis Kamis malam WIB, 28 November 2024.

5 Orang Kuat di Belakang Menkomdigi Meutya Hafid, Posisinya Cuma Sementara

Menkomdigi Meutya Hafid menyebut lima Plt Dirjen yang telah ditunjuknya bertugas dengan sifat sementara sampai akan ada pejabat definitif.

Ragnar Oratmangoen Ngaku Lebih Nyaman di Belanda daripada Indonesia

Pemain Timnas Indonesia, Ragnar Oratmangoen mengaku lebih nyaman berada di Belanda daripada di Indonesia.

Emas Batangan Berlogo BSI Resmi Diluncurkan, Ini 3 Kelebihannya

PT Bank Syariah Indonesia Tbk resmi masuk ke dalam bisnis jual beli emas saat ini. Hal itu dilakukan dengan meluncurkan BSI Gold untuk mendorong pertumbuhan perusahaan.

Kumpulan Foto Surat Suara yang Dicoret dengan Olok-olokan, Bukan Malah Dicoblos

Sebagian orang yang golput atau tidak memberikan suara secara sah, justru datang ke TPS hanya untuk mencoret surat suara mereka dengan berbagai tulisan berisi olok-olokan

Selengkapnya

Partner

img_title

1. Ketoprak Ketoprak adalah bentuk seni pertunjukan tradisional yang berasal dari Surakarta, Jawa Tengah, dan telah ada sejak era Amangkurat I, raja pertama Kasunanan 1

img_title

Cari saldo tambahan? Gunakan aplikasi penghasil uang 2024 ini untuk tambahkan saldo DANA, OVO, dan Gopay dengan tugas-tugas seru. Yuk, coba sekarang!

img_title

Partai Keadilan Sejahtera (PKS) akhirnya mengalami penurunan jumlah pemilih, bahkan di daerah basis yang selama ini menjadi lumbung suara seperti di DKI Jakarta, Depok da

img_title

Dalam kunjungan tersebut, diakui Ojat, tim visitasi memeriksa berbagai fasilitas dan dokumen, termasuk ruang arsip, pengelolaan data, serta ruang layanan PPID.

Selengkapnya

Isu Terkini

whatsapp-logo

Read Entire Article
Sindikasi | Jateng | Apps |