Polisi Buru Satu Pelaku Penganiayaan Anak 9 Tahun di Tangerang

4 days ago 4

Logo Portal Pilkada Logo Indonesia Maju Logo Kemnaker Logo PUPR Logo VIU Logo VIVA.co.id Siapa

Selasa, 19 November 2024 - 11:18 WIB

Kapolres Kota Tangerang, Kombes Pol Baktiar Joko Mujiono

Sumber :

  • VIVA.co.id/Sherly (Tangerang)

Tangerang, VIVA - Polres Kota Tangerang tengah melakukan pengejaran terhadap satu pelaku tindak penganiayaan terhadap seorang anak inisial MR, berusia 9 tahun di Desa Muncung, Kecamatan Kronjo, Kabupaten Tangerang.

Kapolres Kota Tangerang, Kombes Pol Baktiar Joko Mujiono mengatakan, dalam kasus penganiayaan tersebut, ditetapkan 4 orang yang terlibat dan sebagai pelaku.

"Ada empat pelaku, tiga orang sudah kami amankan dan satu orang lagi dalam pengejaran dan pencarian kepolisian," katanya, Selasa, 19 November 2024.

Ilustrasi Penganiayaan Anak

Dalam kasus itu, para pelaku melakukan tindak kekerasan seperti mengikat, membanting, menyiram dan memukul korban hingga mengalami luka-luka.

"Mereka ini melakukan tindak kekerasan seperti mengikat, membanting, menyiram dan  memukul korban. Saat ini langkah yang kami lakukan dengan menyelidiki lebih lanjut dan mengusut tuntas perkara ini. Kami juga memberikan pendampingan untuk trauma healing korban," ujarnya.

Sebelumnya, Sabtu, 16 November 2024 pukul 16.00 WIB, MR mendapati tindak penganiayaan dari sekelompok pria usai diduga melakukan tindak pencurian uang senilai Rp700 ribu dari milik salah satu pelaku.

 Middle East Eye)

Mengapa Pemahaman Al-Quran Adalah Investasi Terbaik untuk Anak?

Memahami Al-Quran sejak usia dini adalah investasi besar dalam membangun generasi yang berakhlak mulia, cerdas, dan berdaya.

img_title

VIVA.co.id

19 November 2024

Berita Terkait

Topik Terkait

Jangan Lewatkan

Pelaku Tertangkap, Polisi Ungkap Motif Pembunuhan Ibu Kos di Medan

Seorang pria bernama Johanes Tambun Eugene alias Kianbun Tan alias Abun (59), nekat bunuh wanita lanjut usia (Lansia), bernama Netty (62) karena tak diberi uang pinjaman.

3 Kades di Sumut yang Lagi Asyik Berjudi Ditangkap, Uang hingga Koin jadi Barbuknya

Tiga kades tak berkutik saat ditangkap Polres Tapanuli Selatan.

Polres Garut Tangkap Dua Begal Sadis yang Tenteng Senjata Laras Panjang Saat Beraksi

Satu pelaku tewas usai kontak senjata dalam proses penangkapan.

Bocah 9 Tahun Dianiaya 4 Pria di Tangerang Usai Diduga Mencuri

MR, anak laki-laki berusia 9 tahun dianiaya oleh empat orang pria di Desa Muncung, Kecamatan Kronjo, Kabupaten Tangerang.

Kecanduan Nonton Film Porno, Ayah di Tanjungbalai Cabuli 2 Putri Kandungnya

Seorang pria di Tanjungbalai, berinsial JS tega mencabuli kedua putrinya yang masih di bawah umur.

Saksi Paslon Pilkada Sampang Tewas Dibacok, Satu Pelaku Diamankan Polda Jatim

Satu orang diamankan dan dibawa ke Markas Polda Jatim dalam insiden berdarah pengeroyokan dengan senjata tajam yang menewaskan Jimmy Sugito Putra.

Logo VLIX

Header bg

Terpopuler

Usai Ditangkap di Soetta, Bos Sriwijaya Air Hendry Lie Langsung Ditahan Kejagung

Bos Sriwijaya Air Hendry Lie jadi salah satu tersangka kasus orupsi pengelolaan tata niaga komoditas timah.

Kecaman Keras saat Kabinet Donald Trump Diisi Orang Kristen-Yahudi yang Pro Israel

Satu minggu setelah Trump memenangkan pemilihan presiden 2024 dengan telak, hampir semua nominasi kabinetnya memiliki sejarah yang sangat pro-Israel.

Ridwan Kamil Serang Mas Pram Ahok Kena Getahnya, Kelakuan Mahasiswa Mabuk hingga Oral Seks

Debat pamungkas Pilkada Jakarta 2024 menghadirkan keseruan dari tiga pasang calon Gubernur dan Wakil Gubernur, yang saling serat dan kritik pedas satu sama lain

 Kita Hanya Ikhtiar

Jokowi rencananya akan hadiri kampanye akbar RK-Suswono di Lapangan Banteng, akhir pekan ini.

Mahasiswa USU Geruduk Kampus gegara Rektor Prof Muryanto Diduga Cawe-cawe Pilgub Sumut

Mahasiswa menuntut Majelis Wali Amanat (MWA) memeriksa Rektor USU Prof Muryanto karena melanggar aturan UU ASN.

Selengkapnya

Partner

img_title

Daftar aplikasi terbaik 2024 telah hadir! Temukan aplikasi unggulan seperti ShopeePay, WhatsApp, hingga Infinite Painter yang memudahkan hidup Anda.

img_title

Puluhan pemuda yang mengatasnamakan Gerakan Milenial Pemuda (GMP) Kalbar mendatangi Polda Kalbar mempertanyakan penanganan kasus dugaan korupsi pembangunan gedung Balai P

img_title

HP POCO termurah 2024 ROM 512GB saat ini semakin diincar, terutama di kalangan gamer. Dengan ROM jumbo dan harga terjangkau, rekomendasi ini sangat tepat dipilih.

img_title

Sakura School Simulator adalah salah satu game yang menawarkan pengalaman dunia terbuka penuh dengan aktivitas seru dan unik

Selengkapnya

Isu Terkini

whatsapp-logo

Read Entire Article
Sindikasi | Jateng | Apps |