Prabowo Teken PP Penghapusan Utang Macet bagi UMKM, Begini Isinya

2 weeks ago 6

Logo Portal Pilkada Logo Indonesia Maju Logo Kemnaker Logo PUPR Logo VIU Logo VIVA.co.id Siapa

Minggu, 10 November 2024 - 09:40 WIB

Pertemuan Presiden Prabowo dengan Presiden China Xi Jinping

Sumber :

  • Florence Lo/Pool Photo via AP

Jakarta, VIVA – Presiden RI, Prabowo Subianto telah menandatangani Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 47 Tahun 2024 yang mengatur penghapusan utang macet bagi UMKM di sektor pertanian, perkebunan, peternakan, perikanan, kelautan, serta sektor UMKM lainnya seperti mode, kuliner, dan industri kreatif.

Peraturan yang berisikan 20 Pasal itu diklaim bertujuan untuk memberikan bantuan kepada UMKM yang terdampak utang macet agar bisa melanjutkan kegiatan ekonomi mereka.

Ilustrasi Utang

Photo :

  • www.freepik.com/free-vector

Dalam pasal 2 beleid tersebut dikatakan bahwa Peraturan Pemerintah ini mengatur mengenai penghapusan piutang macet: a. Bank dan/atau lembaga keuangan non-Bank BUMN kepada UMKM dengan cara Penghapusbukuan dan Penghapustagihan piutang macet; dan b. Pemerintah kepada UMKM dengan cara Penghapusan Secara Bersyarat dan Penghapusan Secara Mutlak Piutang Negara macet.

Selanjutnya di Pasal 3 ayat 1 disebutkan bahwa piutang macet pada bank dan/atau lembaga keuangan nonbank BUMN kepada UMKM dilakukan penghapusbukuan dan penghapustagihan.

Adapun dalam ayat 2 disebutkan, piutang macet meliputi kredit atau pembiayaan sesuai dengan ketentuan peraturan perundang-undangan.

Sedangkan dalam Pasal 4 ayat ke-1, disebutkan juga bahwa Penghapusbukuan piutang macet sebagaimana dimaksud dalam Pasal 3 dilakukan oleh Bank dan/atau lembaga keuangan non-Bank BUMN dengan ketentuan sebagai berikut:

a. terhadap piutang macet telah dilakukan upaya restrukturisasi sesuai ketentuan yang berlaku pada Bank dan/atau lembaga keuangan non-Bank BUMN; dan b. Bank dan/atau lembaga keuangan non-Bank BUMN telah melakukan upaya penagihan secara optimal termasuk upaya restrukturisasi sebagaimana dimaksud pada huruf a, tetapi tetap tidak tertagih.

Alun-alun Kabupaten Sampang (Dok. Istimewa)

Abah Idi Dinilai Bisa Dongkrak Perekonomian Sampang dengan Cara Ini

Keberadaan Alun-alun Trunojoyo Sampang yang terletak di Jalan Wahid Hasyim memberikan dampak positif untuk masyarakat terutama bagi pelaku usaha kecil dan menengah (UMKM)

img_title

VIVA.co.id

10 November 2024

Berita Terkait

Topik Terkait

Jangan Lewatkan

Peringati Hari Pahlawan, BRI Salurkan Bantuan Beasiswa Bagi Anak TNI dan Polri

Memaknai Hari Pahlawan tahun 2024, BRI Peduli yang menjadi payung dari program TJSL BRI menyalurkan Beasiswa bagi 180 anak dari TNI dan Polri.

7 Cara Gaya Hidup Minimalis Bikin Lebih Hemat, Bisa Bantu Anda Capai Financial Freedom Lho!

Fokus pada hal-hal esensial, gaya hidup minimalis ini rupanya dapat mendorong untuk lebih selektif dalam mengeluarkan uang.

Sri Mulyani Minta Menteri Kabinet Prabowo Irit Anggaran, Uang Perjalanan Dinas Dipotong 50%

Instruksi efisiensi itu juga sesuai dengan permintaan Presiden RI Prabowo Subianto yang disampaikan lewat sidang kabinet 23 Oktober dan 6 November 2024.

PLTP Patuha Setor Rp200 Miliar per Tahun, Pemerintah Kian Perkuat Transisi ke Energi Hijau

PLTP Patuha Unit 1 kini berkontribusi pada kebutuhan listrik nasional dengan kapasitas terpasangnya sebesar 59,88 MW, dengan potensi mencapai 400 MW.

PLTP Patuha Unit 2 Beroperasi di 2027, Bakal Tingkatkan Kontribusi 2 Kali Lipat

Proyek Pembangkit Listrik Tenaga Panas Bumi (PLTP) Patuha Unit 2 dijadwalkan mulai beroperasi pada tahun 2027.

AgenBRILink di Situbondo Berhasil Dekatkan Akses Perbankan bagi Masyarakat Sekitar

AgenBRILink yang dikelola oleh Ilham Dwi Prasetyo telah menyediakan layanan perbankan yang lebih mudah dan terjangkau kepada masyarakat di Situbondo, Jawa Timur.

Logo VLIX

Header bg

Terpopuler

Sri Mulyani Minta Menteri Kabinet Prabowo Irit Anggaran, Uang Perjalanan Dinas Dipotong 50%

Instruksi efisiensi itu juga sesuai dengan permintaan Presiden RI Prabowo Subianto yang disampaikan lewat sidang kabinet 23 Oktober dan 6 November 2024.

PLTP Patuha Setor Rp200 Miliar per Tahun, Pemerintah Kian Perkuat Transisi ke Energi Hijau

PLTP Patuha Unit 1 kini berkontribusi pada kebutuhan listrik nasional dengan kapasitas terpasangnya sebesar 59,88 MW, dengan potensi mencapai 400 MW.

7 Cara Gaya Hidup Minimalis Bikin Lebih Hemat, Bisa Bantu Anda Capai Financial Freedom Lho!

Fokus pada hal-hal esensial, gaya hidup minimalis ini rupanya dapat mendorong untuk lebih selektif dalam mengeluarkan uang.

Peringati Hari Pahlawan, BRI Salurkan Bantuan Beasiswa Bagi Anak TNI dan Polri

Memaknai Hari Pahlawan tahun 2024, BRI Peduli yang menjadi payung dari program TJSL BRI menyalurkan Beasiswa bagi 180 anak dari TNI dan Polri.

Perjalanan Kereta Cepat Whoosh Terganggu Benda Asing, Penumpang Numpuk di Stasiun Padalarang

Terjadi keterlambatan sejumlah perjalanan Kereta Cepat Whoosh pada Sabtu, 9 November 2024. Kenapa?

Selengkapnya

Partner

img_title

Link video Lydia Onic 12 menit 13 detik viral di media sosial X, bikin netizen heboh! Kebenarannya belum terkonfirmasi. Apa yang sebenarnya terjadi?

img_title

Menurut Indra Sjafri, pelatih Timnas Indonesia U-23, dua pemain potensial Tim Geypens dan Dion Markx akan segera tiba di Jakarta, Indonesia, pada 14 November 2024.Mereka

img_title

Siapa sangka, ponsel pintar yang selalu menemani kita sehari-hari ternyata menyimpan bahaya tersembunyi. Radiasi yang dipancarkan oleh ponsel bisa menjadi ancaman bagi k

img_title

Baseus, merek yang dikenal dengan produk teknologi berkualitas tinggi, telah meluncurkan headset gaming terbaru mereka

Selengkapnya

Isu Terkini

whatsapp-logo

Read Entire Article
Sindikasi | Jateng | Apps |