PVMBG Catat Gunung Marapi Sembilan Kali Meletus Dalam Sepekan

2 weeks ago 7

Logo Portal Pilkada Logo Indonesia Maju Logo Kemnaker Logo PUPR Logo VIU Logo VIVA.co.id Siapa

Jumat, 8 November 2024 - 09:16 WIB

Erupsi Marapi

Sumber :

  • VIVA.co.id/Andri Mardiansyah (Padang)

Sumatera Barat, VIVA –  Pusat Vulkanologi dan Mitigasi Bencana Geologi (PVMBG) Pos Pengamat Gunung Marapi, Sumatera Barat mencatat sembilan kali letusan terjadi di gunung berapi aktif tersebut, dalam sepekan terakhir ini.

Letusan disertai dengan semburan asap kawah tipis hingga material abu vulkanik berwarna kelabu dengan intensitas tebal. Status Marapi pun sudah dinaikkan menjadi level III alias siaga terhitung sejak 6 November 2024.

Radius 4,5 kilometer dari puncak (kawah verbeek) gunung Marapi, menjadi zona paling bahaya. Tak ada yang mendekati radius itu dengan alasan apa pun.

Letusan Gunung Marapi

Photo :

  • VIVA.co.id/Andri Mardiansyah (Padang)

Pemuktahiran Data rilis PVMBG menunjukkan sejak 1 hingga 8 November 2024 tercatat ada 13 letusan dan 83 hembusan dengan aktivitas tertinggi terjadi pada Kamis kemarin.

Teranyar aktivitas vulkanik Marapi Jumat 8 November 2024 asap kawah bertekanan lemah teramati berwarna putih dengan intensitas sedang dan tinggi 200 meter di atas puncak kawah. 

Penyusun laporan Pos Pengamat Gunung Marapi, Ahmad Rifandi menyebutkan, aktivitas Tremor Menerus (Microtremor), terekam dengan amplitudo 0.5 hingga 1.5 milimeter 

"?Masyarakat di sekitar gunung Marapi, pendaki, pengunjung atau wisatawan dilarang memasuki dan tidak melakukan kegiatan di dalam wilayah radius 4,5 kilometer dari pusat erupsi (Kawah Verbeek) Marapi," kata Ahmad Rifandi, Jumat 8 November 2024.
 
Selain itu, menurut Ahmad, rekomendasi PVMBG mengimbau masyarakat yang bermukim di sekitar lembah, aliran, bantaran sungai-sungai yang berhulu di puncak Marapi agar selalu mewaspadai potensi atau ancaman bahaya lahar yang dapat terjadi terutama di saat musim hujan. 

"Jika terjadi hujan abu maka masyarakat diimbau untuk menggunakan masker penutup hidung dan mulut untuk menghindari gangguan saluran pernapasan (ISPA)," kata Ahmad.

Sebelumnya, peningkatan aktivitas yang ditandai dengan adanya kecenderungan peningkatan terutama gempa Vulkanik Dalam (VA) yang berasosiasi dengan peningkatan pasokan fluida dari kedalaman sejak 7 Oktober 2024 menjadikan faktor Marapi naik status menjadi level III.

Halaman Selanjutnya

"?Masyarakat di sekitar gunung Marapi, pendaki, pengunjung atau wisatawan dilarang memasuki dan tidak melakukan kegiatan di dalam wilayah radius 4,5 kilometer dari pusat erupsi (Kawah Verbeek) Marapi," kata Ahmad Rifandi, Jumat 8 November 2024. Selain itu, menurut Ahmad, rekomendasi PVMBG mengimbau masyarakat yang bermukim di sekitar lembah, aliran, bantaran sungai-sungai yang berhulu di puncak Marapi agar selalu mewaspadai potensi atau ancaman bahaya lahar yang dapat terjadi terutama di saat musim hujan. 

Halaman Selanjutnya

Berita Terkait

Topik Terkait

Jangan Lewatkan

Tingkatkan Ketahanan Pangan, Wamentan Sudaryono Ajak Petani Sawit Tanam Padi Gogo

Wamentan Sudaryono mengajak petani sawit di Indonesia memanfaatkan lahan perkebunannya untuk melakukan tanam tumpang sari padi gogo.

Kepala BSSN Sebut Serangan Ransomware Jadi Ancaman Utama di Pilkada 2024

Serangan Ransomware dalam berbagai bentuk bisa berdampak pada pertahanan siber negara.

Dampak Lontaran Batu Pijar dari Erupsi Gunung Lewotobi Signifikan, Menurut PVMBG

PVMBG Kementerian ESDM menyatakan segera melakukan pemetaan terhadap jarak jangkauan lontaran batu pijar yang dimuntahkan Gunung Lewotobi, Flores Timur, NTT.

 Kebijakan Mentan Amran Permudah Petani Daerah Terluar Tebus Pupuk Subsidi

Anggota Komisi IV DPR RI dari Fraksi Gerindra, Azikin Solthan mengapresiasi langkah tersebut sebagai sebuah kebijakan kongkrit atas keberpihakan pemerintah.

BNPB Klaim Jaringan Listrik di Flores Timur Terdampak Erupsi Lewotobi Sudah Pulih 80 Persen

Kepala BNPB menyatakan jaringan listrik di Kabupaten Flores Timur, NTT, yang sempat terganggu akibat letusan Gunung Lewotobi Laki-Laki, saat ini sudah pulih 80 persen.

Mentan Amran Ajak Kepala Desa Seluruh Indonesia Berkolaborasi Wujudkan Swasembada Pangan

Mentan Amran mengajak Kepala Desa seluruh Indonesia untuk menyukseskan Swasembada Pangan dan program Makan Bergizi Gratis yang dicanangkan Presiden Prabowo Subianto.

Logo VLIX

Header bg

Terpopuler

Ngeri! Gegara Gagal Tawuran, Kawanan Remaja di Bekasi Todong Sekuriti Pakai Celurit dan Parang

Para pelaku kesal karena kelompok lawan tak datang sehingga gagal tawuran. Mereka pun lampiaskan ke area sekitar termasuk sekuriti.

 Trump Menang karena Ada Lobi-lobi Yahudi Agar AS Bisa 100% di Belakang Israel

Donald Trump bakal kembali menduduki Gedung Putih dengan menjabat sebagai Presiden AS ke-47. Ada kekhatiran dengan kemenangan Trump terutama konflik di Gaza, Palestina.

 Sepakat Tidak Ada Truk Melintas

Kecelakaan truk tanah hingga menimbulkan korban di Jalan Salembaran, Kampung Melayu, Kecamatan Teluknaga, Kabupaten Tangerang membuat warga bertindak anarkis.

Kubu Bobby-Edy Rahmayadi Saling Lapor Buntut Ricuh Usai Debat, Polisi Bilang Begini

Kubu Edy Rahmayadi dan Bobby Nasution saling lapor ke polisi buntut kericuhan antara pendukung pada debat publik kedua Pilgub Sumut Rabu malam

Respons Bobby soal Edy Rahmayadi Sebut Kota Medan Terkotor, ART Tewas Dalam Toren Bukan Dibunuh

Selain soal debat Pilgub Sumut dan kasus ART tewas dalam toren ada pula artikel terkait ucapan selamat Prabowo ke Donald Trump masuk jajaran terpopuler Kanal News VIVA.

Selengkapnya

Partner

img_title

Usai pertemuan tersebut, PM Singapura Lawrence Wong pun diketahui sempat mengunggah momen kebersamaanya dengan Wakil Presiden Indonesia Gibran Rakabuming Raka di akun X

img_title

Dapatkan skin Tigreal Pasha of Justice di Mobile Legends dengan diskon 30%! Ikuti langkah mudah untuk mengunlock skin epic ini sebelum promo berakhir.

img_title

Dalam sebuah keputusan yang mengejutkan, pertandingan antara Timnas Indonesia dan Jepang resmi ditunda sehari. Keputusan ini diambil setelah Federasi Sepak Bola Jepang (

img_title

Samsung unggul dalam pengiriman smartphone di Q3 2024, mengalahkan Apple dan Xiaomi. Penasaran strategi yang membuatnya jadi raja HP?

Selengkapnya

Isu Terkini

whatsapp-logo

Read Entire Article
Sindikasi | Jateng | Apps |