Tangerang Selatan, VIVA – Produsen otomotif asal China, Wuling ikut meramaikan ajang Gaikindo Jakarta Auto Week (GJAW 2024), yang berlangsung di ICE BSD, Tangerang Selatan. Dalam kesempatan ini, Wuling menampilkan ragam kendaraan unggulannya yang terbagi ke dalam tiga segmen, mulai dari mesin konvensional, hybrid, hingga elektrifikasi. Ricky Christian, Marketing Operation Director Wuling Motors mengungkapkan bahwa pihaknya mengusung semangat "Year End Sale," dengan beragam penawaran terbaik untuk konsumen agar bisa memiliki lini produk "Secara total ada 13 mobil yang kami bawa dan tampilkan di GJAW 2024 yang terbagi dalam tiga segmen, mulai dari EV, konvensional, dan Hybrid," ujarnya dikutip VIVA di ICE BSD, Tangerang Selatan. Dalam segmen kendaraan listrik, Wuling menampilkan rangkaian inovasi ABC Stories, yakni Air ev, BinguoEV, dan Cloud EV. Kemudian, Wuling juga menampilkan mobil hybrid, New Almaz RS Hybrid. Sementara untuk mesin konvensional, Wuling membawa model Alvez dan Cortez. "Kami juga menyediakan berbagai lini produk di area test drive untuk memberikan pengalaman langsung mengendarai produk-produk Wuling kepada para pengunjung,” kata Ricky. Pendaftaran untuk test drive pun cukup mudah, pengunjung hanya perlu mendaftarkan diri di booth Wuling dan mengikuti prosedur yang telah ditentukan. Halaman Selanjutnya Sementara untuk mesin konvensional, Wuling membawa model Alvez dan Cortez.
Berita Terkait
Topik Terkait
Jangan Lewatkan
Dalam kesempatan Gaikindo Jakarta Auto Week (GJAW 2024) di ICE BSD, Tangerang, Astra Daihatsu Motor (ADM) memberikan apresiasi kepada pembeli mobil LCGC yang ke 700 ribu
Pabrikan otomotif asal China, BYD (Build Your Dreams) mengungkapkan bahwa pihaknya telah berhasil menjual 11 ribu unit mobil listriknya sejak Juli 2024 ini.
Dalam gelaran Gaikindo Jakarta Auto Week (GJAW 2024), Lexus memperkenalkan mobil hybrid terbarunya, LM 500h.
PT Chery Sales Indonesia (CSI) resmi mengumumkan banderol dari SUV listrik, Chery J6, saat gelaran Gaikindo Jakarta Auto Week (GJAW 2024) berlangsung di ICE BSD,
Terpopuler
Mini Aceman SE debut global di ajang Beijing Auto Show, pada April 2024. Mobil listirk itu diproduksi di pabrik Spotlight Automotive, China yang merupakan manufaktur patu
Mobil MPV yang dimaksud adalah All New Lexus LM 500h, sebelumnya PT Toyota Astra Motor sebagai produsen Lexus di Indonesia hanya menghadirkan LM 350h terbaru pada tahun l
Ford luncurkan Next-Gen Ford Everest dan Next-Gen Ford Ranger Wildtrak, serta Next-Gen Ford Ranger Raptor 3.0 di GJAW 2024.
PT Chery Sales Indonesia (CSI) resmi mengumumkan banderol dari SUV listrik, Chery J6, saat gelaran Gaikindo Jakarta Auto Week (GJAW 2024) berlangsung di ICE BSD,
Selengkapnya Partner
Temukan berbagai strategi investasi properti yang menguntungkan, mulai dari beli dan tahan, renovasi dan jual, hingga investasi properti komersial dan
Wild Cash hadir dengan fitur menambang, kuis, dan undang teman untuk menghasilkan hadiah uang tunai yang bisa ditukar jadi Saldo DANA langsung ke e-wallet Anda
Drama Korea, atau yang lebih dikenal dengan Drakor, telah menakjubkan dunia dengan kisah-kisah cinta yang menakjubkan dan mengugah hati. Dengan alur cerita yang romantis
Selengkapnya Isu Terkini
Wuling impian.Booth Wuling di GJAW 2024