Reaksi Ole Romeny Lihat Timnas Indonesia Dihajar Jepang

1 week ago 9

Logo Portal Pilkada Logo Indonesia Maju Logo Kemnaker Logo PUPR Logo VIU Logo VIVA.co.id Siapa

Sabtu, 16 November 2024 - 01:06 WIB

Striker FC Utrecht, Ole Romeny

Sumber :

  • Instagram/Ole Romeny

VIVA – Striker  FC Utrecht, Ole Romeny menyaksikan langsung kekalahan Timnas Indonesia dari Jepang pada laga Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia.

Timnas Indonesia tak berdaya dan kalah 0-4 dalam pertandingan yang berlangsung di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Jakarta, Jumat 15 November 2024.

Ole Romeny merupakan calon pemain naturalisasi terbaru Timnas Indonesia. Dia tiba ke Jakarta untuk menjalani serangkaian proses untuk menjadi WNI.

Dia pun menyempatkan diri untuk hadir langsung melihat perjuangan pemain Timnas Indonesia. Namun sayangnya, Timnas Indonesia harus mengalami kekalahan telak 0-4.

Di media sosial, beredar tangkapan layar Ole Romeny terlihat memegangi kepala seakan sedang frustrasi melihat hasil pertandingan melawan Jepang.

Media Belanda, ESPN NL, turut menyoroti kehadiran Ole Romeny dalam pertandingan Timnas Indonesia melawan Jepang. 

Mereka memperkirakan sang penyerang berusia 24 tahun untuk menjadi pemain naturalisasi berikutnya bagi skuad Garuda. 

"Pemain tim nasional berikutnya untuk Indonesia sudah datang?" demikian cuitan ESPN NL di media sosial X.
 

Timnas Indonesia vs Jepang di Kualifikasi Piala Dunia 2026

Hajime Moriyasu Bicara Peluang Timnas Indonesia Lolos ke Piala Dunia Usai Dihajar Jepang, Singgung Kualitas Pemain..

Pelatih Jepang, Hajime Moriyasu bicara soal peluang Timnas Indonesia lolos ke Piala Dunia 2026 setelah kembali mengalami kekalahan.

img_title

VIVA.co.id

16 November 2024

Berita Terkait

Topik Terkait

Jangan Lewatkan

Hajime Moriyasu Bicara Peluang Timnas Indonesia Lolos ke Piala Dunia Usai Dihajar Jepang, Singgung Kualitas Pemain..

Pelatih Jepang, Hajime Moriyasu bicara soal peluang Timnas Indonesia lolos ke Piala Dunia 2026 setelah kembali mengalami kekalahan.

Kata Hajime Moriyasu Usai Jepang Hancurkan Timnas Indonesia, Prediksinya Benar-benar Terjadi

Jepang berhasil meraih kemenangan besar saat bertandang ke markas Timnas Indonesia pada lanjutan Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia.

Alasan Shin Tae-yong Usai Timnas Indonesia Ditumbangkan Jepang, Ragnar OratmangonJadi Sasaran

Pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong buka suara usai timnya ditumbangkan Jepang pada laga Kualifikasi Piala Dunia 2026.

Shin Tae-yong Akui Ada Tekanan Usai Timnas Indonesia Tak Pernah Menang di Kualifikasi Piala Dunia

Pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong mengakui ada tekanan setelah skuad Garuda belum pernah menang di Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia.

Jawaban Singkat Shin Tae-yong soal Eliano Reijnders Dicoret dari Daftar Pemain Timnas Indonesia Vs Jepang

Pelatih Shin Tae-yong buka suara terkait Eliano Reijnders tidak masuk dalam pemain Timnas Indonesia melawan Jepang pada Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia.

Kata Shin Tae-yong Usai Timnas Indonesia Dihajar Jepang

Timnas Indonesia harus mengakui keunggulan Jepang pada laga lanjutan Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia. Ini kata pelaith Timnas Indonesia, Shin Tae-yong

Logo VLIX

Header bg

Terpopuler

Kata Hajime Moriyasu Usai Jepang Hancurkan Timnas Indonesia, Prediksinya Benar-benar Terjadi

Jepang berhasil meraih kemenangan besar saat bertandang ke markas Timnas Indonesia pada lanjutan Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia.

Kata Shin Tae-yong Usai Timnas Indonesia Dihajar Jepang

Timnas Indonesia harus mengakui keunggulan Jepang pada laga lanjutan Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia. Ini kata pelaith Timnas Indonesia, Shin Tae-yong

 Terawangan Denny Darko Timnas Indonesia Lolos Piala Dunia, Shin Tae-yong Panggil Ronaldo

Berita terkait Timnas Indonesia masih menjadi yang paling diminati pembaca setia VIVA sepanjang Kamis 14 November 2024.

Diejek Kena Karma, Instagram Bahrain Digempur Suporter Timnas Indonesia Usai Kalah dari China

Timnas China berhasil mengamankan tiga poin penuh saat bertandang ke Bahrain National Stadium pada matchday kelima Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia.

 Tidak Rata, Beberapa Bagian Lunak

Pemain Timnas Jepang, Takumi Minamino mengaku kecewa dengan kondisi rumput GBK jelang pertandingan melawan Timnas Indonesia, hari ini Jumat, 15 November 2024.

Selengkapnya

Partner

img_title

Advan ForceOne, PC all-in-one seharga Rp 7 juta, hadir dengan layar 24 inci, prosesor AMD Ryzen, dan RAM 8GB yang mendukung multitasking serta gaming.

img_title

Di tengah hiruk-pikuk dunia yang semakin terhubung secara digital, muncul tren baru yang menawarkan alternatif untuk keluar dari tekanan sosial dan tuntutan dunia maya: J

img_title

Temukan 4 misteri kematian ninja utama di Naruto yang hingga kini masih belum terungkap. Bagaimana mereka meninggal tetap jadi misteri besar.

img_title

Dunia superhero menawarkan petualangan yang menakjubkan, aksi yang menegangkan, dan kisah yang menginspirasi. Berikut 5 film superhero terbaik untuk penggemar Marvel dan

Selengkapnya

Isu Terkini

whatsapp-logo

Read Entire Article
Sindikasi | Jateng | Apps |