Minggu, 24 November 2024 - 00:02 WIB
Jakarta, VIVA – Menjaga hubungan baik dengan pasangan salah satunya adalah menahan sikap buruk ketika sedang bertengkar. Ada sejumlah hal yang harus dihindari ketika berkonflik dengan pasangan agar hubungan tidak hancur. Di sisi lain, ada dua waktu terbaik untuk melakukan cardio agar mendapatkan hasil maksimal.
Sejumlah berita menjadi trending topik sepanjang hari ini. Berikut ini adalah 5 artikel berita terpopuler di kanal Lifestyle VIVA edisi Sabtu 23 November 2024.
Ramalan Zodiak Sabtu 23 November 2024, Leo: Hati-hati dengan Masalah Finansial
ilustrasi Zodiak
Photo :
- freepik.com/freepik
Ramalan zodiak Sabtu, 23 November 2024 sangat sayang untuk dilewatkan. Hal tersebut karena banyak prediksi yang bisa membantu Anda untuk mengetahui apa yang akan terjadi hari ini mulai dari urusan finansial, asmara, hubungan sesama rekan kerja, kesehatan dan lain sebagainya.
Jangan Lakukan Hal Ini Ketika Berkonflik dengan Pasangan Agar Rumah Tangga Terhindar dari Kehancuran
Ilustrasi pasangan bertengkar
Konflik dalam setiap rumah tangga adalah sesuatu yang sering dijumpai. Bahkan disebut-sebut adanya konflik dalam rumah tangga akan memperkuat atau memperkokoh rumah tangga tersebut.
Namun, tidak sedikit juga konflik dalam rumah tangga malah membuat rumah tangga tersebut hancur. Maka dari itu, penting bagi setiap pasangan tahu bagaimana mengatasi konflik dalam rumah tangga. Baca selengkapnya di sini.
Rahasia Langsing: Cardio di 2 Waktu Ini Bikin Badan Ramping
Olahraga Cardio atau Kardio adalah aktivitas berirama yang dapat meningkatkan detak jantung dan melancarkan peredaran darah. Beberapa contoh olahraga kardio yang dapat dilakukan mulai dari berlari, bersepeda, berenang, lompat tali, aerobik, mendaki, jalan kaki, olahraga voli, badminton, hingga tenis meja ganda. Baca selengkapnya di sini.
Tertarik Lakukan Inseminasi? Perhatikan Hal Ini
Diskusi Tentang Inseminasi
Photo :
- VIVA / Syaharani Panca
Inseminasi merupakan salah satu bentuk teknologi reproduksi berbantu yang memerlukan kualitas sperma yang baik. Menurut dokter spesialis andrologi dr. William Sp. terdapat beberapa hal yang harus dipersiapkan oleh pria sebelum menjalani inseminasi. Baca selengkapnya di sini.
Silent Pandemic Mengintai: Kenali Gejala Resistensi Antibiotik Sebelum Terlambat
Ilustrasi - Obat sirup, obat antibiotik
Resistensi antibiotik menjadi salah satu masalah kesehatan yang serius. Bahkan dalam sebuah penelitian digadang-gadang 39 juta orang di tahun 2050 meninggal dunia akibat resistensi antibiotik.
Halaman Selanjutnya
Source : Freepik/yanalya