TNI AD Akui Pria yang Todongkan Senpi di Kemang Adalah Prajurit

4 hours ago 1

Logo Indonesia Maju Logo Kemnaker Logo PUPR Logo VIU Logo VIVA.co.id Siapa

Minggu, 19 Januari 2025 - 15:27 WIB

Jakarta, VIVA  Kepala Dinas Penerangan TNI Angkatan Darat (Kadispenad), Brigjen Wahyu Yudhayana mengakui benar jika pria yang viral menodongkan senjata api (senpi) pistol saat keributan di kawasan Kemang, Jakarta Selatan, merupakan prajurit.

“Hasil pengecekan dan koordinasi dengan Puspom AD dab Kodam Jaya, bahwa terduga pelaku yg mengaku anggota TNI di Kemang adalah betul yang bersangkutan anggota TNI AD,” kata Wahyu dalam keteranganya, Minggu, 19 Januari 2025.

Meski begitu, Wahyu mengklarifikasi informasi yang beredar menyebutkan kalau pria adalah prajurit dari Kodam III/Siliwangi bukan merupakan satuan Komando Cadangan Strategis Angkatan Darat (Kostrad).

“Tetapi bukan dari Kesatuan Kostrad, yang bersangkutan anggota Kodam III/Siliwangi yang pada saat kejadian tersebut sedang berada di Jakarta,” ujarnya.

Barang bukti senjata api yang disita polisi dari pelaku penembakan di Taman Sari

Wahyu menambahkan, saat ini prajurit tersebut telah diamankan oleh pihak Denpom Jaya/2 di Cijantung untuk dilakukan serangkaian pemeriksaan terkait dengan kejadian tersebut.

“Perkembangan hasil pemeriksaan akan disampaikan kemudian ya. Yang pasti komitmen pimpinan TNI AD jelas, apabila ditemukan bukti tindakan yang melanggar ketentuan di dalam peraturan kedinasan TNI AD tentu akan diproses sesuai dengan ketentuan yang berlaku,” imbuhnya.

Sebelumnya, Video viral media sosial yang merekam keributan di kawasan Kemang, Jakarta Selatan. Dinarasikan pelaku merupakan pria sebagai anggota TNI yang berdinas di Kostrad. 

Bahkan, dalam unggahan tersebut disebutkan pelaku membawa senjata api dan mengancam menembak seorang wanita. Kejadian itu terjadi pada Jumat malam, 17 Januari 2025.

Halaman Selanjutnya

Sebelumnya, Video viral media sosial yang merekam keributan di kawasan Kemang, Jakarta Selatan. Dinarasikan pelaku merupakan pria sebagai anggota TNI yang berdinas di Kostrad. 

Halaman Selanjutnya

Berita Terkait

Topik Terkait

Jangan Lewatkan

Kawanan Begal Sadis Bercelurit di Medan Ditangkap, Satu Pelaku Masih Remaja

Dua pelaku terpaksa ditembak polisi karena melawan saat ditangkap.

Bongkar Pabrik Rumahan Narkotika di Depok, Polisi Tangkap 4 Orang

Pabrik tersebut telah beroperasi sejak Agustus 2024 dengan omzet mencapai Rp12 miliar. 

Polisi Kantongi Data Pelaku Penyiraman Air Keras ke Briptu Fadel

Polisi segera mengungkap kasus ini.

Polisi Bongkar Kasus Penipuan Skema Ponzi Modus Arisan, 85 Orang Jadi Korban

Dalam kasus ini, satu orang tersangka berinisial SFM (21) diamankan.

Kelakukan Bejat Ketua RT di Makassar. Cabuli Remaja 14 Tahun Warganya Sendiri

Seorang ketua RT berinisial AB di kota Makassar, Sulawesi Selatan tega mencabuli remaja berusia 14 tahun yang tak lain adalah warganya sendiri berulang kali.

Perampok SPBU Tangsel Ditangkap, Ternyata Eks Karyawan

Tersangka berinisial IA (34) melakukan perampokan karena terlilit utang dari pinjaman online.

Logo VLIX

Header bg

Terpopuler

Sosok Oshima Yukari, Pramugari yang Masuk dalam Daftar Orang Hilang Kebakaran Glodok Plaza

Sejumlah orang masuk dalam daftar orang hilang dalam peristiwa kebakaran di Glodok Plaza.

Ahok Sempat Ungkap Bikin Kejutan dengan Anies di Januari, Ternyata Ini

Mantan Gubernur Jakarta, Basuki Tjahaja Purnama alias Ahok kembali bertemu dengan Anies Baswedan pada Sabtu sore, 18 Januari 2025.

Komandan TNI AL Ungkap Pesan Haru Prabowo, Mobil Jenderal Pensiunan BIN Ditemukan

Pembongkaran pagar laut tak bertuan itu menjadi salah satu tajuk berita terpopuler di laman News VIVA pada Sabtu, 18 Januari 2025.

Kondisi Mobil Jenderal Pensiunan BIN saat Ditemukan di Perairan Marunda

Mobil Brigjen TNI (Purn) Hendrawan Ostevan, pensiunan perwira tinggi dan mantan anggota BIN ditemukan di perairan Marunda, Jakarta Utara.

Museum Satria Mandala Kebakaran, Puluhan Persoel Damkar Dikerahkan

Kebakaran terjadi di Museum Satria Mandala, Mampang Prapatan, Jakarta Selatan, Minggu, 19 Januari 2025.

Selengkapnya

Partner

img_title

Puluhan warga dan santri di Jorong Cangkiang, Nagari Batu Taba, Agam, bergotong-royong memperbaiki akses jalan yang rusak akibat terjangan banjir lahar dingin di bantaran

img_title

Borneo FC menjamu Arema FC pada laga pekan ke-19 BRI Liga 1 2024/2025 di Stadion Batakan, Minggu 19 Januari 2025.

img_title

Persik Kediri menjamu PSS Sleman pada laga pekan ke-19 BRI Liga 1 2024/2025 di Stadion Brawijaya, Minggu 19 Januari 2025

img_title

Bung Towel, pengamat sepak bola ternama, melaporkan ancaman serius berupa penyiraman air keras dan penculikan anaknya ke Polda Metro Jaya Minggu 19 Januari 2025.

Selengkapnya

Isu Terkini

whatsapp-logo

Read Entire Article
Sindikasi | Jateng | Apps |