Absen Latihan, Mesin Gol Persib Alami Keracunan Makanan

1 week ago 6

Logo Portal Pilkada Logo Indonesia Maju Logo Kemnaker Logo PUPR Logo VIU Logo VIVA.co.id Siapa

Kamis, 14 November 2024 - 12:08 WIB

Penyerang Persib Bandung, David da Silva (Dok 2024 Asian Football Confederation)

Sumber :

  • VIVA.co.id/Dede Idrus (Bandung)

Bandung, VIVA – Persib Bandung kembali menjalani sesi latihan setelah mendapat jatah libur selama lima hari. Latihan kali ini berlangsung di Stadion Arcamanik, Kota Bandung, Rabu 13 November 2024.

Pelatih Persib, Bojan Hodak, mengungkapkan kondisi anak asuhnya tetap terjaga setelah diliburkan. Hanya saja ada beberapa pemain yang mengalami masalah sehingga absen dalam latihan.

Sebut saja Rezaldi Hehanussa yang masih dalam tahap pemulihan cedera. Kemudian, Gustavo Franca  tidak berada dalam kondisi prima setelah melawan Lion City Sailors di Liga Champions Asia 2.

"Semuanya oke, yang tidak dalam kondisi bagus hanya Rezaldi dan Gustavo karena merasa kurang baik pasca laga sebelumnya jadi dia tidak berlatih tapi dia akan kembali berlatih lusa," kata Bojan.

Bek Persib Bandung, Rezaldi Hehanusa

Ditambah lagi, David da Silva yang diduga mengalami keracunan makanan. Namun, Bojan memastikan kesehatan mesin gol Persib itu berangsur membaik dan secepatnya bisa bergabung.

"David dia seperti menderita keracunan karena makanan tapi dia baik-baik saja dan bisa kembali besok," ucapnya.

Pelatih asal Kroasia ini menegaskan mood pemain dalam kondisi bagus. Hal ini tidak lepas dari hasil positif Skuad Maung Bandung dalam beberapa pertandingan di Liga 1 dan AFC Champions League 2.

"Ya tentu saja ketika kami menang. Kami tidak kalah dalam beberapa laga terakhir, di liga kami belum pernah kalah dan di dua laga AFC juga kami tidak kalah. Jadi sekarang kondisi moril pemain semakin membaik," ungkapnya.

Situasi ini tentunya jadi modal bagus bagi Persib Bandung untuk menatap pertandingan super sibuk di akhir November hingga Desember mendatang. Persib dijadwalkan akan menjamu Borneo FC pada 22 November 2024.

"Tentu saja ini bagus kami bisa memiliki waktu persiapan lebih panjang dan kami bisa melakukan recovery setelah melakukan banyak pertandingan. Karena tim baru menjalani banyak laga dan tim perlu waktu untuk memulihkan kondisi," terangnya.

Halaman Selanjutnya

Pelatih asal Kroasia ini menegaskan mood pemain dalam kondisi bagus. Hal ini tidak lepas dari hasil positif Skuad Maung Bandung dalam beberapa pertandingan di Liga 1 dan AFC Champions League 2.

Halaman Selanjutnya

Berita Terkait

Topik Terkait

Jangan Lewatkan

Persib Resmi Ajukan Permohonan Penundaan Laga Lawan Bali United

Persib Resmi Ajukan Permohonan Penundaan Laga Lawan Bali United

Barito Putera Tempuh 'Jalur Langit' untuk Bangkit di Liga 1 2024/2025

Manajemen PS Barito Putera menggelar acara "Barito Putera Bersholawat" di halaman Masjid Bustanul Muhibin, Barito Kuala, Banjarmasin, Selasa malam WIB, 12 November 2024

Industri Futsal Indonesia Makin Bergairah, Pangsuma FC Dapat Dukungan Sponsor Arungi Liga Futsal Indonesia 2024-2025

Pangsuma FC mendapatkan dukungan dari Vokraf untuk mengarungi persaingan di Liga Futsal Indonesia 2024-2025

Persib Diliburkan Sebelum Lakoni Jadwal Padat di Bulan Desember

Aktivitas tim Persib Bandung diliburkan pasca mengalahkan Lion City Sailors 3-2 di Liga Champions Asia 2 pada Kamis 7 November 2024.

Persaingan Ketat, 8 Tim Regional Surabaya dan Solo Lolos Grand Finale Meet the World With SKF

Gelaran Meet the World With SKF Road to Gothia Cup 2025 telah menyelesaikan Babak Regional untuk kota ketiga dan keempat. 

 Mental Pemain Luar Biasa

PSMS Medan Taklukkan PSKC 4-2, Nilmaizar: Mental Pemain Luar Biasa

Logo VLIX

Header bg

Terpopuler

Denny Darko Terawang Peluang Timnas Indonesia Lolos Piala Dunia 2026, Hasilnya Ternyata...

Ahli tarot, Denny Darko meramal terkait peluang Timnas Indonesia lolos ke Piala Dunia 2026. Menurutnya, Skuad Garuda dapat memperoleh Impian tersebut.

Jepang Terlalu Kuat, Timnas Indonesia Tak Punya Peluang Menang, Tapi Lawan Arab Saudi ....

Jepang Terlalu Kuat, Timnas Indonesia Tak Punya Peluang Menang, Tapi Lawan Arab Saudi ....

 Agak Laen Emang

Para pemain naturalisasi Timnas Indonesia tampaknya sudah melebur dengan budaya Indonesia. Beberapa di antaranya bahkan sudah hafal sejumlah lagu dari Tanah Air.

Momen Jay Idzes Ketemu Kembarannya dari Citayam, Divideoin Ragnar Oratmangoen, Sampai Bingung Mana yang Asli!

Kapten Indonesia, Jay Idzes berkesempatan bertemu dengan kembarannya yang berasal dari Citayam, Bogor.

Persib Resmi Ajukan Permohonan Penundaan Laga Lawan Bali United

Persib Resmi Ajukan Permohonan Penundaan Laga Lawan Bali United

Selengkapnya

Partner

img_title

Saldo DANA gratis bisa langsung cair hari ini Kamis 14 November 2024 tanpa syarat apapun. Anda akan mendapatkan saldo DANA dengan hanya mengklik link DANA kaget. Lalu

img_title

Huawei MatePad Pro 12.2 hadir dengan layar OLED 12,2 inci, refresh rate 144 Hz, dan baterai besar 10.100 mAh. Dirancang untuk pengguna profesional yan

img_title

Temukan harga ponsel terbaru November 2024! Dari ponsel lipat hingga smartphone canggih, pilih yang sesuai dengan budget dan kebutuhan kamu sekarang juga!

img_title

Modus ini kian marak dan sulit dikenali, sehingga tidak sedikit masyarakat yang menjadi korban, kehilangan uang, dan merasakan ketidakpercayaan terhadap transaksi digital

Selengkapnya

Isu Terkini

whatsapp-logo

Read Entire Article
Sindikasi | Jateng | Apps |