Calon Mobil Listrik Baru Asal Vietnam Meluncur 2025, Mirip Suzuki Jimny

2 hours ago 1

Logo Portal Pilkada Logo Indonesia Maju Logo Kemnaker Logo PUPR Logo VIU Logo VIVA.co.id Siapa

Jumat, 29 November 2024 - 10:11 WIB

Tangerang Selatan, VIVA – Produsen otomotif asal Vietnam, VinFast umumkan kesiapan untuk menghadirkan pilihan mobil listrik terbaru di Indonesia.

Untuk diketahui, VinFast telah menawarkan dua mobil listrik di Indonesia, meliputi VF5 dan VFe34. Harga keduanya cukup terjangkau, mulai dari Rp200 jutaan hingga Rp300 jutaan.

Davy J Tuilan, Chief Sales Officer (CSO) VinFast Indonesia mengungkapkan mobil listrik terbaru tersebut merupakan VF3.

"Di tahun 2025 kuartal 1, kita bakal tambah lagi model baru, yakni VF3," ujarnya dikutip VIVA di ICE BSD, Tangerang Selatan, beberapa waktu lalu.

Terkait detail, Davy masih enggan mengungkapkannya secara spesifik.

"VinFast VF3 itu adalah mobil dengan size yang lebih compact. Ada banyak referensinya di Google, bisa dilihat," kata Davy.

Adapun, VinFast VF 3 hadir dengan desain kompak, memiliki dimensi panjang 3.190mm x lebar 1.679 mm x tinggi 1.622 mm dan jarak sumbu roda 2.075 mm, membuatnya sangat cocok untuk jalan-jalan perkotaan.

Secara tampilan, nampak VF3 memiliki desain serupa dengan model Suzuki Jimny tiga pintu namun dengan ukuran panjang lebih kecil.

Lebih lanjut, mobil ini dibekali motor listrik 32 kW dengan torsi maksimum 110 Nm. Baterai lithium-ion 18,64 kWh memungkinkan mobil ini menempuh jarak hingga 210 km dalam sekali pengisian penuh, cukup untuk kebutuhan sehari-hari di perkotaan, dilansir VIVA dari laman VinFastauto global pada Jumat, 29 November 2024.

Selain itu, pengisian daya cepat dari 10 persen ke 70 persen hanya membutuhkan waktu 36 menit, memberikan kenyamanan ekstra.

Halaman Selanjutnya

Adapun, VinFast VF 3 hadir dengan desain kompak, memiliki dimensi panjang 3.190mm x lebar 1.679 mm x tinggi 1.622 mm dan jarak sumbu roda 2.075 mm, membuatnya sangat cocok untuk jalan-jalan perkotaan.

Halaman Selanjutnya

Berita Terkait

Topik Terkait

Jangan Lewatkan

Mobil China yang Dipakai Bamsoet dan Jhon LBF Siap Dibuat Lokal Tahun Depan

Beijing Automotive Group Co., Ltd, atau BAIC resmi meramaikan pasar otomotif Indonesia sejak Mei 2024. Mobil China itu hadir melalui PT JIO Distribusi Indonesia (JDI) seb

Menebak 2 Mobil Baru Hyundai yang Meluncur Januari 2025

PT Hyundai Motors Indonesia (HMID) rajin merilis produk baru demi memperbanyak lineupnya di pasar Tanah Air. Bukan hanya rakitan lokal, Hyundai juga menjual mobil dengan.

Tak Perlu Khawatir, Konsumen Mobil Listrik AION Dapat Garansi Seumur Hidup

Sebagai penyedia mobil listrik di Indonesia, AION menanggapi kekhawatiran tersebut dengan berbagai inovasi dan solusi teknologi.

Bermacam Godaan Suzuki Indonesia yang Patut Dilirik di GJAW 2024

Salah satu yang patut dilirik di GJAW 2024 adalah merek Suzuki, yang menawarkan banyak promo menarik demi wujudkan mimpi mobil baru.

Intip Keunggulan Mobil Listrik AION V, Ada Fitur yang Bakal Bikin Cewek Kepincut

Mobil listrik AION V telah dilengkapi dengan fitur-fitur menarik yang memadukan teknologi canggih serta kenyamanan yang bisa diandalkan.

Wuling Cloud EV Buatan Indonesia Mendunia

PT SGMW Motor Indonesia (Wuling) merayakan pencapaian produksi ke-160.000 unit kendaraan dari pabrik mereka di Cikarang, Rabu kemarin.

Logo VLIX

Header bg

Terpopuler

 Isi Garasi Dharma Pongrekun, Nissan Dicaplok Honda

Berita tentang isi garasi Dharma Pongrekun dan Nissan dicaplok Honda, banyak dibaca hingga jadi terpopuler di VIVA Otomotif.

Jadwal Mobil SIM Keliling Jakarta, Bogor, Bandung Jumat 29 November 2024

Dilansir VIVA dari laman Korlantas Polri, 29 November 2024, untuk warga yang ada di wilayah Jakarta Timur bisa datang ke Grand Mall Cakung.

Menebak 2 Mobil Baru Hyundai yang Meluncur Januari 2025

PT Hyundai Motors Indonesia (HMID) rajin merilis produk baru demi memperbanyak lineupnya di pasar Tanah Air. Bukan hanya rakitan lokal, Hyundai juga menjual mobil dengan.

Mobil China yang Dipakai Bamsoet dan Jhon LBF Siap Dibuat Lokal Tahun Depan

Beijing Automotive Group Co., Ltd, atau BAIC resmi meramaikan pasar otomotif Indonesia sejak Mei 2024. Mobil China itu hadir melalui PT JIO Distribusi Indonesia (JDI) seb

Ucapan Benyamin Gak Jadi Kenyataan, Tapi Oplet Si Doel Siap Otw Balai Kota!

 Ucapan Benyamin Sueb untuk Rano Karno dalam film Si Doel sempat menjadi kenyataan, di mana dalam sinetron tersebut, Benyamin menyebut agar Doel sebagai anaknya bisa menj

Selengkapnya

Partner

img_title

Rasa penat karena suntuknya bekerja setiap hari menyebabkan stress yang berlebih. Untuk mengembalikan energi yang sudah habis, kamu bisa melakukan refreshing untuk menghi

img_title

Bocoran Samsung Galaxy A56 menunjukkan desain baru dengan modul kamera kapsul, layar lebih tipis, dan peningkatan performa, termasuk pengisian daya cepat 45W.

img_title

Carlos Alcaraz saat ini sedang menikmati waktu istirahatnya, namun ia akan segera mulai mempersiapkan diri untuk musim depan. Mantan petenis peringkat 1 dunia

img_title

Realme 9 Pro hadir dengan performa tangguh dan sistem kamera canggih. Di bulan November 2024, harga HP ini turun signifikan, membuatnya semakin terja

Selengkapnya

Isu Terkini

whatsapp-logo

Read Entire Article
Sindikasi | Jateng | Apps |