Sumber : VIVA – Juru Bicara DPP PKS Muhammad Kholid menyambut baik hasil Survei Terbaru dari Lembaga Survei VoxPol Research Centre yang baru diterbitkan pada 16 November 2024. Dari hasil Survei tersebut ditemukan bahwa mayoritas masyrakat Kota Depok mengapresiasi program dan kinerja Pemerintah Kota Depok dan menginginkan keberlanjutan pada kepemimpinan mendatang. “Saya baca di survei tersebut bahwa 68,8 persen menginginkan kepemimpin berikutnya adalah kepemimpinan yang membawa keberlanjutan sedangkan hanya 23,5 persen warga Kota Depok yang menghendaki adanya perubahan sedangkan sisanya bekum tahu” Ujar Anggota DPR RI Dapil Jawa Barat VI kota Depok dan Kota Bekasi tersebut Menurut hasil survei tersebut juga ditemukan bahwa approval rating atau tingkat kepuasan publik terhadap kinerja Idris-Imam sebagai Wali Kota dan Wakil Wali Kota Depok cukup tinggi. “73,1 persen warga kota Depok puas dan sangat puas dengan kinerja Idris-Imam, hanya 19 persen yang meyatakan tidak puas, sisanya belum menyatakan keputusannya.” Ujar alumni UI yang juga warga dan tinggal di Kota Depok tersebut. Pada prinsipnya, hasil survei ini adalah alat ukur dan masukan bagi paslon dan tim pemenangan untuk bisa bekerja dengan baik dan tepat sasaran “Kami apresiasi semua kerja akademik dan ilmiah berbasis data dan fakta. Semoga warga Kota Depok mendapat pemimpin yang membawa keadilan, kesejahteraan dan kekaryaan yang nyata bagi semua.” Tutup Kholid.
VIVA.co.id 17 November 2024 Berita Terkait
Topik Terkait
Jangan Lewatkan
Aroma intervensi aparat dalam Pilkada 2024 memicu gerakan serius dari Aliansi Mahasiswa Kabupaten Kudus.
Aktivis politik, Prof.Ikrar Nusa Bakti mengingatkan warga Sumut untuk menunjukkan keberanian melawan penggunaan aparat negara untuk memenangkan calon yang diusung Jokowi.
Praktisi hukum Todung Mulya Lubis mengingatkan betapa pentingnya peranan polisi dalam kehidupan berbangsa dan bernegara.
Terpopuler
Mabes TNI buka suara terkait foto seorang perwira menengah (pamen) TNI berpangkat kolonel bersama tersangka kasus dugaan perundungan pelajar SMA di Surabaya, Ivan Sugiant
Seorang mahasiswa asal Bengkulu Tengah berinisial MAT (22) menjadi sorotan setelah terlibat dalam kasus tabrak lari di Sleman, Daerah Istimewa Yogyakarta
Satuan Reserse Kriminal dari Polres Asahan, meringkus seorang gadis di Kabupaten Asahan, yang masih berusia 19 tahun, berinsial DS. Dia ditangkap karena menjadi mucikari.
Presiden Indonesia Prabowo Subianto tiba-tiba ditarik lengannya oleh Presiden Vietnam, Jenderal Luong Cuong yang sempat berlari, hanya untuk ingin berfoto dengan Prabowo.
Selengkapnya Partner
Dapatkan penghasilan tambahan dengan menonton video YouTube! Ikuti langkah mudah dan cairkan saldo Dana hingga jutaan rupiah hanya dari menonton video.
Film dengan plot twist tak terduga selalu menjadi daya tarik tersendiri bagi para penonton. Kejutan yang tiba-tiba, membuat kita berpikir ulang dan tercengang, bahkan bis
Di tengah hiruk pikuk film-film blockbuster dan film populer, terkadang kita melupakan film-film "hidden gem" yang penuh kualitas. Film-film ini memiliki cerita yang mena
Selengkapnya Isu Terkini
Tidak hanya setuju akan keberlanjutan program namun warga Kota Depok mayoritas setuju jika Imam Buri Hartono yang saat ini menjadi Wakil Wali Kota Depok melanjutkan kepemimpinan mendatang. “Alhamdulilah ada 64 persen yang menyatakan persetujuannya kalau Bang Imam melanjutkan kepemimpinan berikutnya, hanya 26,9 persen yang tidak menyetujuinya, sisanya belum mengetahui atau menentukan.” Imam dan Ririn untuk Depok
Pengemudi Koboi Ngaku TNI Umbar Tembakan di Depok Berujung Ditangkap
Seorang pengemudi mobil melepaskan tembakan di Jalan Bandung Blok M, Cinere, Kota Depok.