Jakarta, VIVA -- Kapolri Jenderal Polisi Listyo Sigit Prabowo minta pengamanan Pilkada Serentak tetap diperketat sesuai standar operasi prosedur (SOP) yang ada memasuki tahapan penghitungan suara. “Semuanya masih terpantau relatif aman (setelah pemungutan suara). Kemudian kita tetap waspada, pasca dari hasil penghitungan nanti,” ujar dia, Rabu, 27 November 2024. Apalagi, kata dia, di wilayah-wilayah yang sudah ditetapkan masuk kategori rawan. Misalnya di Papua dan Pilkada yang pasangan calonnya cuma dua atau satu paslon atau lawan kotak kosong. Photo : “Khususnya di wilayah-wilayah yang memang sudah menjadi pantauan kita terkait dengan yang kerawanannya tinggi. Di beberapa titik yang sudah dikeluarkan oleh Baintelkam maupun dari Bawaslu dan beberapa tambahan yang ada dua paslon,” ujarnya. Untuk itu, dia minta kepada semua pihak selalu komitmen menjalankan Pilkada tahun ini dengan aman dan damai, supaya semua berjalan lancar. “Persatuan dan kesatuan selalu menjadi hal yang paling utama dan kita berdoa agar seluruh pelaksanaan pemilu bisa diterima oleh seluruh pihak. Dan kemudian tentunya ini menjadi harapan kita semua,” katanya.
VIVA.co.id 27 November 2024 Berita Terkait
Topik Terkait
Jangan Lewatkan
Hakim tunggal Pengadilan Negeri Jakarta Selatan, Tumpanuli Marbun telah resmi menolak secara menyeluruh gugatan praperadilan yang diajukan eks Mendag Tom Lembong.
Seleksi PPIH Pusat dilakukan dalam bentu Computer Asested Test (CAT) dan Wawancara. Tahap ini dijadwalkan berlangsung pada 17 Desember 2024 di Asrama Haji Pondok Gede.
Voxpol Center Research & Consulting merilis pemuktahiran data terbaru perolehan suara pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur Sumatera Barat.
Hari ini Pemilihan kepala daerah (Pilkada) 2024 tengah berlangsung. Salah satu yang dinanti-nantikan oleh masyarakat ialah hasil hitungan cepat atau quick count.
Hasil quick count ini bukan hasil mengejutkan karena sudah terbaca dari survei terakhir menjelang pemilu.
Terpopuler
Pelaksanaan Pilkada 2024 di Jawa Barat tengah berlangsung. Lembaga survei Indikator Politik Indonesia memgeluarkan hasil real count sementara perolehan Pilgub Jabar 2024.
Seluruh masyarakat Indonesia saat ini tengah mengikuti Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) serentak pada Rabu, 27 November 2024.
Tersangka Polisi tembak Polisi, Kabag Ops Polres Solok Selatan AKP Dadang Iskandar menjadi sorotan lantaran diperlakukan istimewa dengan bebas merokok dan tidak diborgol
Selengkapnya Partner
Butuh hiburan yang bikin lepas dari stres dan penat? Mungkin ini saatnya kamu menyelami dunia drakor komedi! Genre yang satu ini memang jagonya menghibur dengan cerita-c
Telegram menawarkan fleksibilitas lebih dengan fitur unik seperti anonimitas, kapasitas grup besar, dan penyimpanan cloud tak terbatas, yang tidak dimiliki WhatsApp.
Cari situs baca komik legal gratis? Temukan 8 platform terbaik untuk membaca manga, manhwa, webtoon, dan komik lainnya yang bisa kamu nikmati secara g
Selengkapnya Isu Terkini
Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo (dok Polri)
Respons Ridwan Kamil Soal Quick Count Pilkada Jakarta: Belum Ada yang Tembus 50 Persen
Ridwan Kamil meminta semua pihak untuk menunggu hasil resmi penghitungan hasil Pilkada Jakarta.