Sumber : London, VIVA – Presiden RI Prabowo Subianto bertemu dengan Raja Inggris King Charles III di Buckingham Palace, pada Kamis pagi, 21 November 2024. Prabowo nampak tiba di Buckingham Palace pada pukul 10:20 waktu setempat menggunakan iring-iringan mobil rangkaian berwarna putih berlogo bendera merah putih di sisi kiri dan bendera negara Inggris di sisi kanan. Photo : Setibanya Prabowo di Buckingham Palace, ia segera masuk untuk bertemu dengan King Charles III dan melakukan pertemuan secara tertutup. Sekitar pukul 11:05 waktu setempat, iring-iringan kendaraan dinas Prabowo keluar dari Buckingham Palace. Photo : Adapun, Prabowo melanjutkan agenda bertemu dengan Perdana Menteri (PM) Inggris Keir Starmer di Downing Street dan bertemu Wakil PM Inggris Angela Rayner di Lancaster House, kemudian dilanjutkan dengan menghadiri CEO Roundtable Forum.
VIVA.co.id 22 November 2024 Berita Terkait
Topik Terkait
Jangan Lewatkan
Selain kekerasan dari militer, pemukim ilegal Israel juga turut berkontribusi pada penderitaan warga Palestina.
Pengadilan Kriminal Internasional (ICC) merilis surat penangkapan terhadap PM Israel
Benjamin Netanyahu dan mantan Menteri Pertahanan Yoav Gallant.
Presiden Republik Indonesia, Prabowo Subianto, menghadiri jamuan santap siang yang digelar oleh Wakil Perdana Menteri Inggris, Angela Rayner di Lancaster House.
Prabowo Subianto menunjukkan sikap politik luar negeri yang lebih aktif dengan mengunjungi sejumlah negara tak lama setelah dilantik sebagai orang nomor 1 di Indonesia.
Belum lama ini ada kejadian brutal oleh pengendara mobil berjenis Sport Utility Vehicle (SUV) yang menambrak masyarakat sipil. Kejadian tersebut dilaporkan di China.
Terpopuler
Tawuran warga di Duren Sawit Jakarta Timur itu terjadi dengan membuat arus lalu lintas lumpuh hingga flyover Cipinang, jaktim.
Kisah Nadia, siswi Kristen yang mengenyam pendidikan di sekolah Islam madrasah, menjadi salah satu berita yang ramai dibaca pembaca di laman News VIVA sepanjang kemarin.
Selengkapnya Partner
OPPO Find X8 Series hadir dengan inovasi kamera yang mengagumkan. Sistem kamera tri-kamera pada Find X8 Pro, misalnya, menawarkan kombinasi lens telefoto periskop, ultra
Di tengah kehidupan yang semakin sibuk dan penuh tekanan, banyak orang mencari cara untuk mencapai kesejahteraan sejati. Salah satu konsep yang kini semakin populer adala
Bocoran Nokia X500 bikin fans heboh! Spesifikasi layar AMOLED LTPO 3.0, kamera 200MP, dan Snapdragon 8 Gen 3 digadang jadi flagship killer.
Selengkapnya Isu Terkini
Presiden Prabowo Disambut Perwakilan dari Kerajaan Inggris (Doc: Setpres)
Kendaraan Presiden Prabowo Tiba di Istana Buckingham
Prabowo dan Wakil PM Inggris Diskusi Soal Program Makan Bergizi Gratis Bagi Anak-anak
Presiden Republik Indonesia, Prabowo Subianto, menghadiri jamuan santap siang yang digelar oleh Wakil Perdana Menteri Inggris, Angela Rayner di Lancaster House.