Prabowo: Jepang Berminat Bantu Program Makan Bergizi Gratis

3 hours ago 1

Logo Indonesia Maju Logo Kemnaker Logo PUPR Logo VIU Logo VIVA.co.id Siapa

Sabtu, 11 Januari 2025 - 14:01 WIB

Presiden RI Prabowo Subianto usai melakukan pertemuan bilateral dengan Perdana Menteri (PM) Jepang, Shigeru Ishiba di Istana Bogor, Jawa Barat, Sabtu, 11 Januari 2025 (sumber: YouTube Sekretariat Presiden)

Sumber :

  • VIVA.co.id/Yeni Lestari

Bogor, VIVA - Presiden RI, Prabowo Subianto mengatakan Pemerintah Jepang siap membantu program prioritas di masa pemerintahannya, salah satunya Makan Bergizi Gratis (MBG). 

Hal itu disampaikan Prabowo usai melakukan pertemuan bilateral dengan Perdana Menteri (PM) Jepang, Shigeru Ishiba di Istana Kepresidenan Bogor, Jawa Barat, pada Sabtu, 11 Januari 2025.

“Mereka juga berminat untuk bantu di bidang makan bergizi, karena mereka punya pengalaman di bidang itu sudah 80 tahun,” kata Prabowo dalam sambutannya.

Presiden RI Prabowo Subianto dalam pertemuan bilateral dengan Perdana Menteri (PM) Jepang, Shigeru Ishiba di Istana Bogor, Jawa Barat, Sabtu, 11 Januari 2025 (sumber: YouTube Sekretariat Presiden)

Photo :

  • VIVA.co.id/Yeni Lestari

Prabowo mengatakan, Pemerintah Jepang akan membantu dari sisi pelatihan untuk program Makan Bergizi Gratis tersebut.

“Mereka yang menawarkan inisiatif untuk ikut membantu mungkin dengan pelatihan, dan lain sebagainya,” ungkap dia.

Dalam pertemuan itu, Prabowo juga mengajak Pemerintah Jepang untuk ikut bekerja sama dalam bidang pangan, maritim dan energi.

“Saya kira demikian, saya undang mereka untuk ikut dalam kerja sama di bidang pangan, bidang maritim, bidang energi, perikanan dan sebagainya,” pungkas Prabowo.

 YouTube Sekretariat Presiden)

Prabowo Beberkan Program Prioritas di Depan PM Jepang: Swasembada Pangan-Hilirisasi

Presiden RI Prabowo Subianto menerima kunjungan resmi dari Perdana Menteri Jepang, Shigeru Ishiba di Istana Kepresidenan Bogor, Jawa Barat pada Sabtu, 11 Januari 2025.

img_title

VIVA.co.id

11 Januari 2025

Berita Terkait

Topik Terkait

Jangan Lewatkan

Dibujuk Prabowo, PM Jepang Akui Tertarik Kerjasama di Bidang Swasembada Pangan-Hilirisasi

PM Shigeru pun mengaku terharu dengan perkembangan Indonesia saat ini. Pasalnya, sejak kunjungan terakhir pada tahun 1991, Indonesia telah mengalami banyak perubahan.

Guru Hukum Siswanya yang Viral Duduk di Lantai Kelas, Dibebastugaskan Mengajar

Kamelia mengatakan anak kedua dari tiga bersaudara itu, setiap sekolah ada rasa takut. Hukuman duduk di lantai kelas saat jam sekolah sejak hari pertama semester genap.

Di Depan PM Jepang, Prabowo Sebut Sebagian Rakyat Indonesia Alami Kurang Gizi

Di depan PM Jepang Shigeru Ishiba, Prabowo menekankan bahwa Indonesia terbuka jika Jepang ingin bekerja sama dan ikut serta membangun ekonomi Indonesia di masa depan.

 Swasembada Pangan-Hilirisasi

Presiden RI Prabowo Subianto menerima kunjungan resmi dari Perdana Menteri Jepang, Shigeru Ishiba di Istana Kepresidenan Bogor, Jawa Barat pada Sabtu, 11 Januari 2025.

Imbas Program MBG, Pedagang Kantin Sekolah di Palembang Mengeluh Sepi

Penerapan program makanan bergizi gratis (MBG) di Palembang, Sumatera Selatan, berimbas pada pendapatan pelaku usaha di kantin Sekolah.

Temui Prabowo di Istana Bogor, PM Jepang Disambut Parade Kuda hingga Dentuman Meriam

Presiden RI, Prabowo Subianto menerima kunjungan resmi dari Perdana Menteri (PM) Jepang, Shigeru Ishiba di Istana Bogor, Jawa Barat pada Sabtu, 11 Januari 2025 siang ini.

Logo VLIX

Header bg

Terpopuler

Pengakuan Mengejutkan Patwal Mobil RI 36 yang Tunjuk-tunjuk Sopir Taksi

Kejadiannya di Jalan Sudirman-Thamrin, Jakarta Pusat, Rabu, 8 Januari sekira pukul 16.30 WIB.

Istri Dibacok Suami Gara-gara Tidak Terima Ditegur Rumahnya Jadi Tempat Open BO

Seorang ibu anak dua, NS (29) nyaris meregang nyawa usai dihantam bertubi-tubi dengan sebilah parang yang dilakukan suaminya sendiri SN (38) di Kabupaten Bogor, Jabar.

 Sini Datang, Jangan Pengecut!

Ketua Umum PDI Perjuangan (PDIP), Megawati Soekarnoputri, melontarkan pernyataan tegas dan menantang penyidik Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) AKBP Rossa Purbo Bekti

Terungkap, Tidak Ada Adegan Pengeroyokan dalam Rekonstruksi Penembakan Bos Rental di Tol Tangerang

Sebanyak 36 adegan diperankan baik oleh saksi dan pelaku dalam kasus penembakan bos rental di Rest Area KM 45 Tol Tangerang-Merak, Kecamatan Jayanti, Kabupaten Tangerang.

 Wali Kelasnya Buat Peraturan Sendiri

Sebuah video viral memperlihatkan seorang siswa sekolah dasar (SD) di Kota Medan, berinsial IM (10) harus belajar dilantai di dalam kelas.

Selengkapnya

Partner

img_title

Generasi Z memiliki pandangan berbeda tentang dunia kerja dimana mereka lebih mengutamakan keseimbangan hidup daripada gaji tinggi dengan tekanan berat.

img_title

Kahuripan Tirta Wanayasa, destinasi wisata air di Purwakarta, menyajikan suasana pegunungan dengan nuansa pantai, kolam renang luas, dan tiket masuk hanya Rp 25.000.

img_title

Download Free Fire x NARUTO SHIPPUDEN Mod APK 2025 - Unduh gratis game kolaborasi terbaik 2025, Free Fire dan Naruto Shippuden dengan tambahan mod Auto Aim.

img_title

weekend menjadi hari yang ditunggu-tunggu setelah hari bekerja atau bersekolah. Nah biar lebih seru, berikut ini 9 kegiatan yang bisa dilakukan selama seharian!

Selengkapnya

Isu Terkini

whatsapp-logo

Read Entire Article
Sindikasi | Jateng | Apps |