Ridwan Kamil Mau Bikin Fasilitas Gym di Pinggir Jalan: Bisalah Sekeringat, Dua Keringat

2 weeks ago 5

Logo Portal Pilkada Logo Indonesia Maju Logo Kemnaker Logo PUPR Logo VIU Logo VIVA.co.id Siapa

Minggu, 10 November 2024 - 08:37 WIB

Ilustrasi gym atau pusat kebugaran.

Jakarta, VIVA – Calon gubernur (cagub) Jakarta nomor urut 01, Ridwan Kamil (RK) berencana untuk membuat fasilitas gym untuk masyarakat. Fasilitas gym tersebut nantinya akan disediakan di pinggir-pinggir jalan.

RK mencontohkan, fasilitas gym dibuat dekat dengan halte. Sehingga, masyarakat Jakarta bisa menggunakan gym tersebut di tengah-tengah menunggu Transjakarta datang.

"Termasuk kita mau ada alat-alat gym yang ada, ditaruh di pinggir jalan. Jadi sambil nunggu Transjakarta, nunggu apa, bisalah, sekeringat, dua keringat ya," kata Ridwan Kamil di GOR Johar Baru, Jakarta, Sabtu, 9 November 2024. 

Cagub Jakarta nomor urut 01, Ridwan Kamil di kawasan Pulogadung, Jakarta Timur, Jumat, 8 November 2024

Photo :

  • VIVA.co.id/Yeni Lestari

Eks gubernur Jawa Barat itu menjelaskan, penyediaan alat-alat gym di pinggir jalan itu merupakan cara negara memfasilitasi masyarakat Jakarta agar bisa hidup lebih sehat.

Tak hanya itu, melalui alat gym pinggir jalan juga, Ridwan Kamil menyebut warga Jakarta akan lebih happy karena olahraga yang dilakukan tak hanya sekadar membuang racun di tubuh. Tapi bisa menjadi salah satu upaya healing. 

"Dengan cara negara fasilitasi, tempat-tempat ramai olahraga statis. Olahraga buang racun di tubuhnya dan healing-healing rekreasi karena kan abis olahraga pasti happy," tutur dia.

Grib Jaya mendeklarasikan dukungan kepada Calon Gubernur Sumut nomor urut 1, Edy Rahmayadi.(istimewa/VIVA Medan)

Anak Hercules Siap Menangkan Cagub Sumut Edy Rahmayadi

Anak Hercules Bersama Generasi Muda GRIB Sumut Deklarasi dan Siap Menangkan Edy-Hasan

img_title

VIVA.co.id

10 November 2024

Berita Terkait

Topik Terkait

Jangan Lewatkan

Anak Hercules Siap Menangkan Cagub Sumut Edy Rahmayadi

Anak Hercules Bersama Generasi Muda GRIB Sumut Deklarasi dan Siap Menangkan Edy-Hasan

Milenial hingga Gen Z Diminta Pilih Pramono-Rano Demi Selamatkan Jakarta

Hal tersebut tertuang dalam deklarasi yang dilakukan oleh Gerakan Menangkan Pramono Anung-Rano Karno (GEMPAR).

Kotak Kosong Menang, KPU Sebut Pilkada Ulang Rencananya Digelar September 2025

Ketua KPU RI Mochammad Afifuddin mengatakan pilkada ulang rencananya digelar pada pada September 2025.

KPU Gandeng Sejumlah Pihak untuk Cegah Hoaks dan Polarisasi di Pilkada 2024

KPU memantau potensi terjadinya polarisasi yang dapat dipicu oleh isu-isu berbahaya selama Pilkada 2024.

Nasdem Optimis Lawatan Prabowo ke Luar Negeri Bawa 'Oleh-oleh' Investasi

Presiden RI Prabowo Subianto melakukan sejumlah kunjungan kenegaraan ke sejumlah negara, antara lain, China, Amerika Serikat (AS), Peru, Brasil, dan Inggris.

Sukses di Tangsel, Airin-Ade Akan Perkuat Reformasi Birokrasi dan Digitalitasi Pemprov Banten

Pasangan calon gubernur-wakil gubernur Banten Airin Rachmi Diany-Ade Sumardi berkomitmen melakukan reformasi birokasi dan mendekatkan pelayanan kepada masyarakat.

Logo VLIX

Header bg

Terpopuler

 Harus Dihukum Berat!

Modus premanisme yang dilakukan Jupri Cs itu dengan 'jualan air' minum ke pedagang.

Cuma Gegara Saling Tatap, Pria Dikeroyok di Tempat Gym

Seorang pria berinisial NR mengalami nasib nahas karena telah menjadi korban pengeroyokan oleh sejumlah orang hingga mengalami luka-luka.

 Pemprov Jakarta Padamkan Lampu Serentak, Polisi Gerebek Markas Judi Online

Berita mengenai Satgas Sosialisasi UU Cipta Kerja dibubarkan oleh Presiden Prabowo juga banyak menarik perhatian pembaca VIVA.

Prabowo Ungkap Perusahaan Indonesia Kontrak dengan Korporasi China, Nilainya USD 10 Miliar

Presiden Prabowo Subianto melakukan kunjungan ke China.

Kotak Kosong Menang, KPU Sebut Pilkada Ulang Rencananya Digelar September 2025

Ketua KPU RI Mochammad Afifuddin mengatakan pilkada ulang rencananya digelar pada pada September 2025.

Selengkapnya

Partner

img_title

Kehadiran smartphone telah menjadi bagian tak terpisahkan dari kehidupan modern. Namun, di balik kemudahan yang ditawarkan, terdapat kekhawatiranbmengenai dampak radiasi

img_title

Togu-togu Ro merupakan budaya dan tradisi yang melekat pada suku Batak sejak zaman nenek moyang sebagai bentuk gotong-royong dan guyub dalam hal saling dukung.

img_title

Hubungan bilateral antara Indonesia dan Tiongkok kembali diperkuat melalui serangkaian kesepakatan kerja sama strategis yang ditandatangani pada Sabtu, 9 November 2024. P

img_title

Antusiasme besar para pendukung Timnas Indonesia menjelang pertandingan penting melawan Jepang di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK)

Selengkapnya

Isu Terkini

whatsapp-logo

Read Entire Article
Sindikasi | Jateng | Apps |