Jakarta, VIVA - Calon gubernur Jakarta nomor urut satu, Ridwan Kamil atau RK menyindir pedas pasangan Cagub-Calon Wakil Gubernur DKI Jakarta nomor urut tiga, Pramono Anung- Rano Karno dalam debat ketiga. Pria yang akrab disapa Kang Emil itu mengulti Pram-Rano dalam sesi tanya jawab. Dia mengatakan kalau Mantan Gubernur DKI Jakarta, Basuki Tjahaja Purnama (Ahok), yang merupakan kader Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP), selaku partai Pram-Rano adalah mantan Gubernur DKI Jakarta paling banyak melakukan penggusuran. "Gubernur yang paling banyak menggusur datang dari partainya Mas Pram," kata RK, Minggu, 17 November 2024. Mantan Gubernur Jawa Barat tersebut menambahkan, berdasar data dari salah satu media nasional, Ahok disebutnya melakukan penggusuran sebanyak 113 kasus. Kata Kang Emil, Sejarawan JJ Rizal pun menyebut kalau Ahok adalah Gubernur Jakarta paling brutal soal penggusuran. "Dan menurut JJ Rizal, Gubernur paling brutal penggusurannya adalah Pak Ahok dari partai Mas Pram dan Bang Doel," kata RK lagi.
VIVA.co.id 17 November 2024 Berita Terkait
Topik Terkait
Jangan Lewatkan
Calon Gubernur DKI Jakarta Nomor Urut satu, Ridwan Kamil menjawab pertanyaan Cagub DKI Jakarta Nomor urut tiga, Pramono Rano soal pernyataan mau pindahkan Balai Kota.
Calon gubernur Jakarta nomor urut 2, Dharma Pongrekun mengusulkan untuk membangun kolam pipi monyet sebagai solusi ketersediaan air bersih untuk warga Jakarta.
Ridwan Kamil menyebutkan, dia dan pasangannya, Suswono sudah punya inovasi terkait air minum untuk warga Jakarta.
Calon Wakil Gubernur nomor urut satu, Suswono menjelaskan gagasannya dalam mengelola sampah mengutamakan budaya zero waste (‘gaya hidup tanpa sampah’) daripada pengenaan.
Calon gubernur Jakarta nomor urut 2, Dharma Pongrekun menyoroti Proyek Giant Sea Wall atau tanggul laut raksasa.
Terpopuler
Mabes TNI buka suara terkait foto seorang perwira menengah (pamen) TNI berpangkat kolonel bersama tersangka kasus dugaan perundungan pelajar SMA di Surabaya, Ivan Sugiant
Seorang mahasiswa asal Bengkulu Tengah berinisial MAT (22) menjadi sorotan setelah terlibat dalam kasus tabrak lari di Sleman, Daerah Istimewa Yogyakarta
Satuan Reserse Kriminal dari Polres Asahan, meringkus seorang gadis di Kabupaten Asahan, yang masih berusia 19 tahun, berinsial DS. Dia ditangkap karena menjadi mucikari.
Presiden Indonesia Prabowo Subianto tiba-tiba ditarik lengannya oleh Presiden Vietnam, Jenderal Luong Cuong yang sempat berlari, hanya untuk ingin berfoto dengan Prabowo.
Selengkapnya Partner
Menikmati film favorit kini tak perlu lagi mencari situs ilegal yang berisiko. Dengan perkembangan teknologi, sudah banyak aplikasi streaming legal yan menawarkan layan
Film olahraga, genre yang selalu mampu menghidupkan semangat juang, keberanian, dan perjuangan para atlet di medan pertandingan. Film-film ini tidak hanya menawarkan aksi
Drama Korea, atau Drakor, terus menaklukkan hati penonton di seluruh dunia dengan kisah-kisah yang menarik, permainan akting yang menakjubkan, dan keindahan visual yang m
Selengkapnya Isu Terkini
Debat Sengit dengan Pramono soal Balai Kota Pindah ke Jakut, Ridwan Kamil: IKN Itu Datang dari Imajinasi
Calon Gubernur DKI Jakarta Nomor Urut satu, Ridwan Kamil menjawab pertanyaan Cagub DKI Jakarta Nomor urut tiga, Pramono Rano soal pernyataan mau pindahkan Balai Kota.