Pramono Soroti Wilayah Kumuh Jakarta: Satu Rumah Tidur 3 Shift, Ada yang Tak Pernah Lihat Matahari

6 days ago 5

Logo Portal Pilkada Logo Indonesia Maju Logo Kemnaker Logo PUPR Logo VIU Logo VIVA.co.id Siapa

Minggu, 17 November 2024 - 20:15 WIB

Pramono Anung-Rano Karno, Debat Pertama Pilkada DKI Jakarta 2024

Jakarta, VIVA – Calon gubernur Jakarta nomor urut 3 Pramono Anung menyoroti masih banyaknya warga Jakarta yang tinggal di lingkungan kumuh. Selama masa kampanye Pilkada Jakarta, Pramono mengaku berkeliling dan menemukan adanya 445 RW kampung kumuh.

"Jakarta bukan tentang SCBD, Sudirman, Menteng, atau Gatot Subroto saja, selama hampir 2,5 bulan saya dan Bang Doel berkeliling di Jakarta, kami mendapatkan ada 445 RW kampung kumuh," kata Pramono dalam debat Pilkada Jakarta di Hotel Sultan, Minggu, 17 November 2024.

Dari situ, menurut Pramono, bicara Jakarta maka tidak hanya kawasan elite SCBD, Gatot Subroto hingga Menteng. Sebab, Ia mengunjungi Kampung Tanah Tinggi, Kampung Bayam hingga kawasan Tambora yang belum memiliki sanitasi kategori baik.

Pramono Anung-Rano Karno, Debat Ketiga Calon Gubernur dan Wakil Gubernur Jakarta

Sehingga, Pramono menilai kondisi itu sangat kontras menggambarkan perbedaan si kaya dan si miskin yang mencolok di Jakarta. 

"Di setiap kampung-kampung ini kami mendapatkan sanitasi yang sulit, orang tidur satu hari dalam satu rumah dibagi jadi 3 shift dan kemudian juga banyak warga di Jakarta yang tak pernah melihat matahari," ujarnya

Pramono berkomitmen untuk menata kampung-kampung kumuh Jakarta tanpa menggusur warganya. Ia berencana menyediakan hunian terjangkau dengan memanfaatkan tanah milik BUMD Jakarta maupun Pemprov DKI Jakarta.

"Menata kampung-kampungnya dipertahankan, dan orangnya tetap tinggal. Kami akan menyidiakan hunian yang terjangkau bagi warga yang akan ditempatkan di tanah milik BUMD atau Pemprov Jakarta," ujar Pramono

Pramono Anung-Rano Karno, Debat Ketiga Calon Gubernur dan Wakil Gubernur Jakarta

Pramono: Menata Kampung Bukan Berarti Menghilangkannya

Calon gubernur nomor urut 3, Pramono Anung turut menyinggung soal penataan kota yang ada di wilayah DKI Jakarta.

img_title

VIVA.co.id

17 November 2024

Berita Terkait

Topik Terkait

Jangan Lewatkan

Lagi Gali Septic Tank, Warga Temukan Tengkorak Manusia di Ancol

Tengkorak manusia ditemukan di kawasan Ancol, Pademangan, Jakarta Utara (Jakut), mengejutkan warga setempat.

 Banjir di Jakarta Akibat Ketidakadilan Ruang, Perlu Bangun Giant Sea Wall

Calon Gubernur DKI Jakarta Nomor Urut 1, Ridwan Kamil mengatakan ketidakadilan tata ruang juga membuat banjir di Jakarta. Untuk itu, mantan Gubernur Jawa Barat mengatakan

Kebakaran di Koja Tewaskan Lansia, Diduga Akibat Korsleting Listrik

Kebakaran hebat melanda sebuah rumah di kawasan Kelurahan Lagoa, Kecamatan Koja, Jakarta Utara, pada dini hari Minggu 17 November 2024.

Ada Kawasan Kumuh Mirip Pengungsian, Ridwan Kamil Janji Beri Bantuan Renovasi Rumah Rp100 Juta

Calon Gubernur DKI Jakarta Nomor Urut 1, Ridwan Kamil mengatakan, Jakarta mengalami akumulasi ketidakadilan tata ruang.

Geisz Chalifah, Loyalis Anies Hadir Bareng Pendukung Pramono-Rano di Debat Pamungkas

Geisz Chalifah, loyalis mantan Gubernur DKI Jakarta, Anies Baswedan hadir di barisan pendukung Calon Gubernur-Wakil Gubernur DKI Jakarta, Pramono-Rano.

 Kita Tidak Akan Menjanjikan Sesuatu yang Tidak Mungkin

Calon Gubernur DKI Jakarta nomor urut 3, Pramono Rano mengaku sudah berlatih menghadapi debat pamungkas, hari ini.

Logo VLIX

Header bg

Terpopuler

Mabes TNI Soal Foto Kolonel Semobil Bareng Tersangka Ivan Sugianto, DPO Judi Online Bertambah

Mabes TNI buka suara terkait foto seorang perwira menengah (pamen) TNI berpangkat kolonel bersama tersangka kasus dugaan perundungan pelajar SMA di Surabaya, Ivan Sugiant

Nyetir Sambil Oral Seks, Mahasiswa Tabrak Pejalan Kali hingga Tewas di Sleman

Seorang mahasiswa asal Bengkulu Tengah berinisial MAT (22) menjadi sorotan setelah terlibat dalam kasus tabrak lari di Sleman, Daerah Istimewa Yogyakarta

Gadis 19 Tahun Ditangkap Karena jadi Mucikari Pekerjakan Anak Dibawah Umur Lewat Mi Chat

Satuan Reserse Kriminal dari Polres Asahan, meringkus seorang gadis di Kabupaten Asahan, yang masih berusia 19 tahun, berinsial DS. Dia ditangkap karena menjadi mucikari.

Presiden Vietnam Sampai Uber Prabowo Subianto Demi Bisa Foto Bersama Menterinya

Presiden Indonesia Prabowo Subianto tiba-tiba ditarik lengannya oleh Presiden Vietnam, Jenderal Luong Cuong yang sempat berlari, hanya untuk ingin berfoto dengan Prabowo.

Zelensky Ingin Akhiri Perang Ukraina-Rusia dengan Diplomasi Tahun Depan

Presiden Ukraina Volodymyr Zelensky mengatakan pada Sabtu 16 November 2024 bahwa Kyiv ingin mengakhiri perang dengan Rusia tahun depan.

Selengkapnya

Partner

img_title

Pada pertandingan ini, Jepang menang berkat gol bunuh diri Justin Hubner dan kontribusi Takumi Minamino, Hidemasa Morita, dan Yukinari Sugawara.Karena kekalahan ini, ti

img_title

Aron Canet pembalap Moto2 dengan jumlah kemenangan terbanyak pada tahun 2024, namun Ai Ogura yang menjadi juara dunia. Canet meraih kemenangan keempatnya di Barcelona

img_title

Ramalan cinta 12 zodiak pada 18 November 2024 menyoroti pentingnya komunikasi dan harmoni. Dari Aries yang perlu terbuka hingga Pisces yang harus realistis, semua zodiakR

img_title

Dapatkan saldo DANA gratis sekarang juga dengan tiga cara sat set. Cara cepat ini djiamin ampuh hasilkan cuan hingga ratusan ribu rupiah. Yuk segera coba dan dapatkan....

Selengkapnya

Isu Terkini

whatsapp-logo

Read Entire Article
Sindikasi | Jateng | Apps |