Ridwan Kamil Habiskan Rp60 Miliar Buat Kampanye Pilkada Jakarta, Mayoritas Buat APK

5 hours ago 2

Logo Portal Pilkada Logo Indonesia Maju Logo Kemnaker Logo PUPR Logo VIU Logo VIVA.co.id Siapa

Jumat, 22 November 2024 - 20:00 WIB

Calon gubernur Jakarta nomor urut 01, Ridwan Kamil di kawasan Cilincing, Jakarta Utara, Rabu, 13 November 2024

Sumber :

  • VIVA.co.id/Yeni Lestari

Jakarta, VIVA – Calon gubernur Jakarta nomor urut 1, Ridwan Kamil alias RK mengatakan bahwa dirinya sudah mengeluarkan dana kampanye kurang lebih sebanyak Rp60 miliar.

"Angkanya di 60 an. Rp60 miliar," ujar Ridwan Kamil kepada wartawan, Jumat 22 November 2024.

Dia menjelaskan bahwa dana puluhan miliar tersebut dikeluarkan paling banyak untuk biaya alat peraga kampanye (APK). "Yang saya tahu mayoritas buat APK ya. karena itu konkret. Terus buat acara-acara dan sebagainya, mayoritasnya itu," kata dia.

Sebelumnya, Ridwan Kamil menyatakan optimistis dapat memenangkan Pilkada Jakarta yang digelar pada 27 November 2024 setelah mendapatkan dukungan dari Gibran Center.

"Mudah-mudahan dengan jaringan Gibran Center yang sangat luas, bisa membantu memperkuat kemenangan bagi pasangan Ridwan-Suswono (RIDO)," kata Ridwan Kamil dalam keterangannya di Jakarta, Rabu.

Sebagai salah satu penggerak kemenangan pasangan Prabowo-Gibran di Pilpres 2024, Ridwan Kamil yakin jejaring Gibran Center akan memainkan peran vital dalam meraih suara di Jakarta.

Namun, dia tak memungkiri, kerja keras semua pihak menjadi kunci utama dalam waktu kampanye yang tersisa.

Gelombang dukungan untuk pasangan Ridwan Kamil-Suswono terus menguat, bukan hanya di kalangan masyarakat Jakarta, tetapi juga dari para tokoh nasional. Ridwan Kamil menyebutkan nama besar seperti Jokowi dan Prabowo sebagai penggerak utama.

"Pak Jokowi, Pak Prabowo kemarin sudah. Bahkan ada Pak Effendi Simbolon, sempat ramai," katanya.

"Itu menunjukkan yang sempat saya bilang dulu yang namanya pergeseran dukungan adalah hal lumrah dalam demokrasi. Dulu terpisah oleh pilpres, sekarang bersatu dalam pilkada," kata politisi Golkar itu.

Diketahui, RK maju di Pilgub Jakarta berpasangan dengan Suswono. Keduanya menyandang nomer urut satu. RK dan Suswono maju di Pilgub Jakarta tahun 2024 didukung oleh partai politik yang gabung dalam Koalisi Indonesia Maju (KIM) plus.

Halaman Selanjutnya

Gelombang dukungan untuk pasangan Ridwan Kamil-Suswono terus menguat, bukan hanya di kalangan masyarakat Jakarta, tetapi juga dari para tokoh nasional. Ridwan Kamil menyebutkan nama besar seperti Jokowi dan Prabowo sebagai penggerak utama.

Halaman Selanjutnya

Berita Terkait

Topik Terkait

Jangan Lewatkan

Cara Ini yang Menurut Legislator Demokrat Fathi Bisa Cegah Masyarakat Terjerat Pinjol Ilegal

Anggota Komisi XI DPR, H. Fathi, Menilai perlu langkah yang tepat untuk melindungi masyarakat dari jeratan pinjaman online atau pinjol ilegal. Masyarakat harus dilindungi

 Elektabilitas Pramono-Rano Ungguli Ridwan Kamil-Suswono di Jakarta

Elektabilitas pasangan calon gubernur dan calon wakil gubernur Jakarta Pramono Anung-Rano Karno kembali teratas, menurut hasil survei Indikator Politik Indonesia.

Pramono Akan Nyoblos di Cipete, Rano Karno di Lebak Bulus

Pramono akan nyoblos bersama keluarganya di dekat rumah.

Dukungan Jokowi ke Ridwan Kamil Disebut Lebih Kuat daripada Anies ke Pramono

Anies Baswedan, Gubernur Jakarta 2017-2022 memutuskan mendukung cagub Pramono Anung di Pilkada Jakarta 2024. Apakah Anak Abah, pendukung Anies, akan ikut pilihan tesebut?

Jelang Pencoblosan, Elektabilitas Haerul Warisin-Edwin Hadiwijaya Teratas di Pilkada Lombok Timur

Hasil survei Puspoll, elektabilitas paslon Haerul Warisin-M Edwin Hadiwijaya berada di urutan teratas dengan 31,2%.

Sandiaga Uno Bakal Turun Kampanyekan Ridwan Kamil-Suswono di Pilkada Jakarta

Mantan Wakil Gubernur Jakarta, Sandiaga Uno, bakal turun ikut mengkampanyekan pemenangan Ridwan Kamil-Sandiaga Uno. Sandi sempat jadi wagub saat berpasangan dengan Anies.

Logo VLIX

Header bg

Terpopuler

Detik-detik Tawuran Mencekam di Duren Sawit, Warga Saling Serang Pakai Celurit hingga Balok Kayu

Tawuran warga di Duren Sawit Jakarta Timur itu terjadi dengan membuat arus lalu lintas lumpuh hingga flyover Cipinang, jaktim.

Kronologi Kabag Ops Tembak Kasat Reskrim Polres Solok Selatan

Kabag Ops Polres Solok Selatan AKP Dadang Iskandar menghabisi nyawa Kasat Reskrim Solok Selatan atas nama AKP Ulil Ryanto Anshari dengan cara melepaskan tembakan.

 Siswi Kristen Sekolah di Madrasah Islam Dapat Bantuan, Rekam Jejak Ketua KPK Baru

Kisah Nadia, siswi Kristen yang mengenyam pendidikan di  sekolah Islam madrasah, menjadi salah satu berita yang ramai dibaca pembaca di laman News VIVA sepanjang kemarin.

Polisi Tembak Polisi di Solok Selatan, 9 Selongsong Peluru Ditemukan di TKP

Kepala Bagian Operasi Polres Solok Selatan, Sumatera Barat AKP Dadang Iskandar melakukan penembakkan terhadap Kasat Reskrim Solok Selatan AKP Ulil Ryanto Anshari

Jokowi hingga SBY Bakal Ramaikan Kampanye Akbar RK-Suswono Sabtu Besok

Sabtu, 23 November bakal jadi hari terakhir masa kampanye Pilkada Jakarta 2024.

Selengkapnya

Partner

img_title

Massa meminta Lh Gubernur Sumut, Agus Fatoni mengingatkan Panitia Natal Oikumene agar membatalkan rencana bagi sembako ini, yang anggarannya berasal dari APBD Sumut.

img_title

Dua tahun berlalu kasus Ferdy Sambo, kini tragedi polisi tembak polisi kembali terjadi. Kasus mengerikan ini diduga karena permasalahan soal kasus tambang ilegal.

img_title

Ketika berbicara tentang filsafat, nama Thales dari Miletus sering disebut sebagai "filsuf pertama di dunia." Namun, apa yang membuat Thales mendapatkan gelar ini? Bagaim

img_title

Temukan cara mudah mendapatkan uang dari internet 2024! Gunakan aplikasi seperti Cash for SMS, Alpha Rank AI, dan Gener8 untuk penghasilan pasif yang menarik.

Selengkapnya

Isu Terkini

whatsapp-logo

Read Entire Article
Sindikasi | Jateng | Apps |