Sumber : Jakarta, VIVA – Lingkaran Survei Indonesia (LSI) Denny JA telah mengeluarkan hasil quick count untuk Pilgub Jakarta tahun 2024. Berdasarkan data sampel yang masuk, sampel LSI Denny JA tembus di angka 99 persen. Dari hasil quick count versi LSI Denny JA, pasangan calon gubernur dan wakil gubernur Jakarta nomor urut 3, Pramono Anung dan Rano Karno alias Si Doel berhasil menang. Pramono dan Rano berhasil ungguli dari paslon lainnya yakni Ridwan Kamil alias RK-Suswono dan Dharma Pongrekun-Kun Wardhana. Photo : Pramono-Rano berhasil mendapatkan hasil 49,95 persen, kemudian Ridwan Kamil-Suswono mendapatkan hasil 39,37 persen. Pasangan Dharma-Kun Wardhana hanya mendapatkan hasil 10,68 persen. LSI Denny JA menyebut bahwa hasil hitung cepatnya belum bisa menentukan Pilgub Jakarta 2024 digelar satu atau dua putaran. "Kita sampai saat inu lsi denny ja tak bisa menentukan satu atau dua putaran karena ada margin of eror plus minus 1 persen," ujar Pembicara LSI Denny JA, Ardian Sopa lewat siaran daring, Rabu 27 November 2024. Dia menjelaskan bahwa Pilgub Jakarta 2024 terkendala lewat margin of eror. Pasalnya, jarang kemenangan dimenangkan dengan perolehan hasil suara. "Dan memang untuk DKI Jakarta ini karena memang selisih margin, kemenangannya tidak besar dengan angka yang harus didapatkan untuk mendapatkan satu putaran ini memang kita harus menunggu real count atau rekapitulasi daripada KPU sehingga nanti KPU yang menyampaikan," ucap dia. Photo : Hasil quick count LSI Denny JA telah dirampungkan pada Rabu 27 November 2024 petang ini. Diketahui, margin of error LSI Denny JA sebanyak kurang lebih 1 persen. Selanjutnya, Voter Turnout (VO) sebanyak 53,05 persen. Halaman Selanjutnya "Dan memang untuk DKI Jakarta ini karena memang selisih margin, kemenangannya tidak besar dengan angka yang harus didapatkan untuk mendapatkan satu putaran ini memang kita harus menunggu real count atau rekapitulasi daripada KPU sehingga nanti KPU yang menyampaikan," ucap dia.
Berita Terkait
Topik Terkait
Jangan Lewatkan
Khofifah Indar Parawansa dan Emil Dardak unggul dalam perolehan suara Pilgub Jatim 2024 berdasarkan hasil penghitungan cepat (quick count) sejumlah lembaga survei.
Paslon nomor urut 2 Andra Soni-Dimyati unggul sementara dalam hitung cepat atau Quick Count Pilkada Banten versi Voxpol Center Research and Consulting, Airin-Ade kalah.
Calon Gubernur (cagub) Jakarta nomor urut 01, Ridwan Kamil (RK) angkat bicara soal hasil quick count sementara pasangan calon Gubernur-calon Wakil Gubernur Jakarta nomor.
Pasangan cagub dan cawagub Jawa Barat Dedi Mulyadi dan Erwan Setiawan unggul di TPS 08 Bojong Koneng, Bogor, lokasi Presiden RI, Prabowo menyalurkan hak pilihnya.
Terpopuler
Pelaksanaan Pilkada 2024 di Jawa Barat tengah berlangsung. Lembaga survei Indikator Politik Indonesia memgeluarkan hasil real count sementara perolehan Pilgub Jabar 2024.
Seluruh masyarakat Indonesia saat ini tengah mengikuti Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) serentak pada Rabu, 27 November 2024.
Tersangka Polisi tembak Polisi, Kabag Ops Polres Solok Selatan AKP Dadang Iskandar menjadi sorotan lantaran diperlakukan istimewa dengan bebas merokok dan tidak diborgol
Selengkapnya Partner
Petahana Nanang Ermanto-Antoni kalah telak dari lawannya di Pemilihan Bupati Lampung Selatan, Radityo Egi-M Syaiful, pada Rabu (27/11/2024). Berdasarkan hasil hitung cep
Membeli iPhone 16 dari luar negeri? Perangkat bisa terblokir di Indonesia karena aturan IMEI, pastikan ponsel dibeli dari distributor resmi.
Beberapa zodiak merasa ruang pribadi sangat penting untuk membangun hubungan yang harmonis. Oleh karena itu, mereka tidak membungkam kekasihnya atau membebani mereka
Selengkapnya Isu Terkini
Calon Gubernur Ridwan Kamil, Debat Pertama Pilkada DKI Jakarta 2024
Cagub-Cawagub Jakarta Nomor Urut 3, Pramono Anung-Rano Karno