Sahbirin Noor Mundur Sebagai Gubernur Kalsel, Terungkap Alasannya

1 week ago 6

Logo Portal Pilkada Logo Indonesia Maju Logo Kemnaker Logo PUPR Logo VIU Logo VIVA.co.id Siapa

Rabu, 13 November 2024 - 19:02 WIB

Gubernur Kalimantan Selatan Sahbirin Noor mengundurkan diri

Jakarta, VIVA – Sahbirin Noor alias Paman Birin telah mengundurkan diri sebagai Gubernur Kalimantan Selatan (Kalsel). Ternyata begini alasannya mundur dari jabatan Gubenur tersebut.

"Beliau ingin fokus urusan keluarga saja," ujar Kuasa Hukum Paman Birin, Soesilo Aribowo kepada wartawan, Rabu 13 November 2024.

Soesilo menjelaskan bahwa pengunduran diri sebagai Gubernur kliennya itu tidak memiliki alasan yang khusus.

"Tidak ada alasan khusus," kata Soesilo.

Sekadar informasinya, Paman Birin baru saja memenangkan gugatan praperadilan melawan KPK di PN  Jaksel kemarin. Dia kini sudah resmi tak berstatus sebagai tersangka dalam kasus dugaan korupsi berupa pemberian fee proyek di Kalsel.

Hakim PN Jaksel menilai bahwa KPK bertindak sewenang-wenang dalam menetapkan Paman Birin sebagai tersangka. Bahkan, KPK juga menilai bahwa Paman Birin kabur tapi tanpa menerbitkan surat DPO.

Sebelumnya, Pihak Istana Negara sudah menerima surat pengunduran diri Sahbirin Noor dari jabatan Gubernur Kalimantan Selatan (Kalsel). Adapun, surat tersebut akan disampaikan ke Presiden Prabowo Subianto dan ditembuskan ke Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) RI.

"Soft copy surat pengunduran diri beliau ke Presiden dengan ditembuskan juga ke Mendagri sudah diterima," ujar Kepala Kantor Komunikasi Kepresidenan, Hasan Nasbi kepada wartawan Rabu, 13 November 2024.

Sementara, kata dia, bentuk fisik dari surat pengunduran diri Sahbirin Noor sedang dalam perjalanan. "Surat fisiknya sedang dalam perjalanan," ujar dia.

Halaman Selanjutnya

Sebelumnya, Pihak Istana Negara sudah menerima surat pengunduran diri Sahbirin Noor dari jabatan Gubernur Kalimantan Selatan (Kalsel). Adapun, surat tersebut akan disampaikan ke Presiden Prabowo Subianto dan ditembuskan ke Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) RI.

Halaman Selanjutnya

Berita Terkait

Topik Terkait

Jangan Lewatkan

Komjen Ahmad Dofiri Resmi Jabat Wakapolri, Segini Harta Kekayaannya

Komjen Ahmad Dofiri menggantikan Agus Andrianto yang kini menjabat Menteri Imigrasi dan Pemasyarakatan.

KPK Temukan Data 10,6 Juta Penerima Subsidi Listrik Tak Tepat Sasaran, Nilainya Capai Rp 1,2 Triliun

Strategi Nasional Pencegahan Korupsi (Stranas PK) mengaku menemukan penyaluran subsidi listrik yang tidak tepat sasaran.

 Iseng-iseng Saja

Jaksa Agung ST Burhanuddin mengakui jika ada pegawainya yang bermain judi online atau judi online.

Strategi KPU Sumbar Hadapi Potensi Bencana Erupsi Marapi saat Pilkada 2024

Ketua Komisi Pemilihan Umum (KPU) Sumatera Barat, Surya Efitrimen menyebutkkan bahwa, pihaknya sudah mempersiapkan mitigasi untuk menghadapi potensi bencana erupsi Marapi

Mendes Minta Pemkab Tangerang Data 200 Desa untuk Program Makan Bergizi Gratis

Mendes akan melibatkan pertanian dan peternakan di desa dalam program Makan Bergizi Gratis.

 Kami Hati-hati Tetapkan Tom Lembong Jadi Tersangka

Jaksa Agung ST Burhanuddin menepis kasus yang menjerat mantan Menteri Perdagangan Thomas Trikasih Lembong alias Tom Lembong terkait kasus korupsi impor gula, bermuatan po

Logo VLIX

Header bg

Terpopuler

Kapolri Rotasi Sejumlah Pejabat, Komjen Ahmad Dofiri Jadi Wakapolri, Irjen Dedi Prasetyo Irwasum

Komjen Ahmad Dofiri menggantikan Agus Andrianto yang kini menjabat Menteri Imigrasi dan Pemasyarakatan RI.

Kelanjutan Kasus Siswa Dipaksa Sujud Menggonggong, Wulan Guritno Hengkang dari Komisaris LUCY

Berita tentang kasus siswa dipaksa sujud menggonggong jadi yang terpopuler di kanal news dan bisnis VIVA.co.id sepanjang Selasa, 12 November 2024.

Abu Vulkanik Gunung Lewotobi Sampai Lombok, Warga Diminta Gunakan Masker

Debu Erupsi Gunung Lewotobi Sampai Lombok, BMKG Imbau Warga Gunakan Masker

Resmi! Komjen Ahmad Dofiri Jadi Wakapolri

Kapolri Jenderal Polisi Listyo Sigit Prabowo memimpin pelantikan dan Serah Terima Jabatan (Sertijab), Komisaris Jenderal Polisi Ahmad Dofiri jadi Wakapolri,

Sebelum Ketemu Joe Biden, Presiden Prabowo Didatangi Direktur CIA

Presiden Prabowo Subianto menerima Direktur Central Intelligence Agency (CIA) William J Burns di sela kunjungan kenegaraan di Amerika Serikat (AS), Selasa, 12 November.

Selengkapnya

Partner

img_title

Lion Parcel optimis dengan penyesuaian harga ini, kualitas layanan pengiriman tetap terjaga dengan dukungan jaringan dan infrastruktur Lion Parcel yang mumpuni.

img_title

Smartphone flagship Honor Magic 7 hadir dengan kamera AI Eagle Eye tajam dan baterai besar cocok bagi pengguna yang mencari performa tinggi.

img_title

Pelajar Madrasah Aliyah (MA) swasta di Desa Catakgayam, Kecamatan Mojowarno, Kabupaten Jombang, Jawa Timur, melakukan aksi demo di sekolahnya sendiri pada Rabu 13 Novembe

img_title

Paska disuruh sujud sambil menggonggong oleh seorang pengusaha Surabaya, siswa SMA Kristen Gloria 2 berinisial EN, dikabarkan mengalami trauma oleh polisi.

Selengkapnya

Isu Terkini

whatsapp-logo

Read Entire Article
Sindikasi | Jateng | Apps |