Shin Tae-yong Beri Kabar Baik untuk Kevin Diks Jelang Timnas Indonesia Vs Jepang

1 week ago 8

Logo Portal Pilkada Logo Indonesia Maju Logo Kemnaker Logo PUPR Logo VIU Logo VIVA.co.id Siapa

Selasa, 12 November 2024 - 21:16 WIB

Pelatih Timnas Indonesia, Shin tae-yong

VIVA – Kevin Diks sudah tiba di Indonesia dan langsung menjalani latihan bersama skuad Garuda di Jakarta pada Selasa 12 November 2024.

Diks dinyatakan sudah bisa memperkuat Timnas Indonesia untuk menghadapi Jepang di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Jakarta, Jumat 15 November 2024.

Pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong pun menjamin pemain 28 tahun itu akan dimainkan langsung, untuk menghadapi Jepang.

"Tidak usah khawatir. Kevin Diks akan dimainkan 100 persen di Timnas Indonesia," ujar Shin Tae-yong.

Datangnya Kevin Diks setidaknya menjadi penenang atas batal hadirnya Mees Hilgers lantaran cedera.

Berusia 28 tahun, Kevin Diks sudah kenyang pengalaman di Eropa. 

Selain di Liga Denmark, pemain keturunan Maluku ini juga pernah beraksi di Liga Champions hingga Conference League.

Kevin Diks bergabung dengan FC Copenhagen sejak 2021. Sampai dengan saat ini, pemain berpostur 186cm itu telah mencatatkan 151 penampilan, 18 gol, 18 assist, 25 kartu kuning, dan tiga kartu merah.

Kevin Diks adalah bek versatile. Tidak hanya menjadi bek tengah, ia juga dapat berperan sebagai fullback kanan dan kiri.

Bersama FC Copenhagen di musim ini, Kevin Diks telah bertanding 25 kali. Statistiknya ialah tujuh gol, dua assist, dan enam kartu kuning selama 2.172 menit di atas lapangan.

Halaman Selanjutnya

Kevin Diks bergabung dengan FC Copenhagen sejak 2021. Sampai dengan saat ini, pemain berpostur 186cm itu telah mencatatkan 151 penampilan, 18 gol, 18 assist, 25 kartu kuning, dan tiga kartu merah.

Halaman Selanjutnya

Berita Terkait

Topik Terkait

Jangan Lewatkan

Shin Tae-yong Buka Suara soal Mees Hilgers Batal Bela Timnas Indonesia, Bukan Saya Tidak Memanggilnya, Tapi...

Pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong buka suara terkait Mees Hilgers yang batal bergabung dengan tim untuk laga lanjutan Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia.

Tegas! Komentar Evan Dimas soal Makin Banyak Pemain Naturalisasi di Timnas Indonesia

Mantan Kapten Timnas Indonesia, Evan Dimas angkat bicara terkait semakin banyaknya pemain naturalisasi di Skuad Garuda asuhan pelatih, Shin Tae-yong.

Bawa-bawa Messi, Maarten Paes Tak Takut Hadapi Jepang

Kiper Timnas Indonesia Maarten Paes tidak gentar dengan Jepang yang diperkuat pemain-pemain yang berpengalaman di Eropa.

Pengakuan Jujur Calvin Verdonk soal Kevin Diks Jelang Timnas Indonesia Vs Jepang

Timnas Indonesia kadatangan pemain baru untuk laga melawan Jepang. Dia adalah Kevin Diks yang disebut Calvin Verdonk sebagai pemain...

Ketakutan Pemain Jepang Ini Benar-benar Terjadi Jelang Lawan Timnas Indonesia

Ketakutan pemain Jepang, Hiroki Sekine benar-benar terjadi jelang laga melawan Timnas Indonesia di Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia.

Aksi Memalukan Netizen Serang Mees Hilgers Akibat Batal Bela Timnas Indonesia, Rizky Ridho Sampai Buka Suara dan Sebut..

Netizen Indonesia kembali berulah dengan jempol dan pikirannya. Kali ini, bek Timnas Indonesia, Mees Hilgers dan klubnya, FC Twente jadi sasaran.

Logo VLIX

Header bg

Terpopuler

Resmi, FC Twente Tidak Lepas Mees Hilgers Bela Timnas Indonesia

Pemain bertahan FC Twente, Mees Hilgers dipastikan absen membela Timnas Indonesia dalam laga lanjutan Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia.

Respons Sandy Walsh Usai Mees Hilgers Tak Dilepas Twente ke Timnas Indonesia, Dia Pasti Sedih Gagal Debut di GBK, Tapi..

Sandy Walsh buka suara terkait Mees Hilgers yang tidak bisa bergabung ke Timnas Indonesia untuk laga lanjutan Kualifikasi Piala Dunia 2026 pada November ini.

Inilah Momen Timnas Indonesia Unjuk Kekuatan, Jay Idzes Tak Ingin Lagi Dipandang Sebelah Mata

Kapten Timnas Indonesia, Jay Idzes coba untuk membakar semangat tim jelang melakoni dua pertandingan kandang Grup C Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia.

 Elkan Jilid 2

Sederet komentar bernada marah yang ditulis warganet Indonesia ramai dijumpai di sejumlah unggahan terbaru Instagram FC Twente.

Aksi Memalukan Netizen Serang Mees Hilgers Akibat Batal Bela Timnas Indonesia, Rizky Ridho Sampai Buka Suara dan Sebut..

Netizen Indonesia kembali berulah dengan jempol dan pikirannya. Kali ini, bek Timnas Indonesia, Mees Hilgers dan klubnya, FC Twente jadi sasaran.

Selengkapnya

Partner

img_title

Jhon Herriansyah Siregar kelahiran Kotapinang ini menyelesaikan pendidikan didaerah hingga tingkat SMP, lanjut SMA dia beranjak ke Kota Medan, tepatnya SMAN 2 Medan.

img_title

Di bawah ini adalah daftar HP murah dengan RAM 12GB yang dijual seharga 2 juta rupiah sebelum akhir tahun 2024. Sebelum membeli ponsel baru pada tahun 2024, Anda harus me

img_title

Wamentan Sudaryono menegaskan penyaluran pupuk bersubsidi langsung ke petani merupakan langkah konkret dalam mewujudkan janji Presiden Prabowo Subianto.

img_title

Seorang pria di Pasuruan ditangkap karena menjual pupuk subsidi dengan harga jauh di atas HET, memaksa petani menjual hasil panennya dengan harga rendah. Polisi mengamank

Selengkapnya

Isu Terkini

whatsapp-logo

Read Entire Article
Sindikasi | Jateng | Apps |