Sumber : Jakarta, VIVA – Komisi III DPR RI bakal memilih dan menetapkan lima pimpinan Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) periode 2024-2029 pada hari ini, Kamis, 21 November 2024. DPR juga akan langsung menetapkan Ketua KPK untuk periode tersebut. Berdasarkan agenda resmi dari DPR, Komisi III akan menggelar rapat pleno pemilihan dan penetapan 5 pimpinan KPK serta Ketua KPK pada Pukul 11.00 WIB. Setelah itu, Komisi III juga akan memilih 5 orang Dewas KPK 2024-2029. Sebelumnya, Wakil Ketua Komisi III DPR Ahmad Sahroni mengatakan semua fraksi di Komisi III akan terlibat dalam pemilihan dan penetapan 5 pimpinan dan 5 dewas KPK. "Bukan (satu-satu anggota), semua fraksi nanti terlibat. Makanya semua anggota DPR yang ada di Komisi III, boleh bertanya, tidak boleh pada hanya satu fraksi. Tapi semua anggota DPR yang ada di dalam," kata Sahroni. 10 orang capim KPK yang telah mengikuti fit and proper test di Komisi III DPR yakni Setyo Budiyanto, Poengky Indarti, Fitroh Rohcahyanto, Michael Rolandi Cesnanta, Ida Budhiati, Ibnu Basuki Widodo, Johanis Tanak, Djoko Poerwanto, Ahmad Alamsyah Saragih, dan Agus Joko Pramono.
VIVA.co.id 21 November 2024 Berita Terkait
Topik Terkait
Jangan Lewatkan
Momen Pilkada 2024, harus jadi perhatian dalam partisipasi isu kelompok rentan yang belum optimal diperhatikan.
Calon Gubernur Jakarta nomor urut 3, Pramono Anung, mengatakan jika menang, akan melanjutkan rencana mantan Gubernur DKI Jakarta, Anies Baswedan, menjual saham Anker Bir.
Hasto mengaku optimis jika paslon yang diusung PDIP yaitu Pramono Anung-Rano Karno menang satu putaran di Pilgub Jakarta.
Terpopuler
Setelah kisahnya viral di media sosial, Nadia Putri Darmawan, siswi beragama Kristen yang mengenyam pendidikan di madrasah, selama 9 tahun, mendapat bantuan.
Dua pria bernama Charles Malaykosa (30) dan Jemmy alias Ringgo (29), diringkus polisi terkait kasus pengeroyokan terhadap sopir taksi online iniial EA (48).
Modus operandi esek-esek itu dilakukan di apartemen, salah satunya Apartemen Saladin. Wanita PSK ditawarkan lewat MiChat.
Pendukung loyal Anies Baswedan yaitu Anak Abah mengikuti sikap Anies yang berlabuh dukung Pramono-Rano di Pilgub Jakarta 2024.
Selengkapnya Partner
Kabar gembira datang dari Skuat Garuda. Dua pemain Timnas Indonesia yakni Rizky Ridho dan Marselino Ferdinan masuk dalam daftar Team of the Week Kualifikasi Piala Dunia 2
Dengan hanya mengklik link DANA kaget, anda akan mendapatkan saldo DANA gratis. Hari ini Kamis 21 November 2024 dana memberikan peluang tersebut untuk anda. Saldo DANA te
Pengusaha muda ini sukses meraih omset puluhan juta dalam waktu singkat berkat kualitas, bahan baku premium, inovasi, dan pelayanan yang memuaskan pelanggan.
Selengkapnya Isu Terkini
Calon Dewas KPK Hamdi Hassyarbain Sebut Kasus Firli Bahuri Tak Bisa Dimaafkan
Calon Dewas KPK, Hamdi Hassyarbain, menegaskan kasus etik dan pidana yang menjerat mantan Ketua KPK, Firli Bahuri, tidak bisa dimaafkan. Sudah masuk pelanggaran eti berat