Sumber : Jakarta, VIVA – Harga emas PT aneka Tambang (Antam) hari ini dibanderol Rp 1.739.000 per gram. Harga tersebut tidak berubah dibanding harga kemarin. Dikutip dari data Unit Bisnis Pengolahan dan Pemurnian Logam Mulia Antam, Minggu, 16 Maret 2025, harga pembelian kembali atau buyback emas ditetapkan seharga Rp 1.588.000 per gram. Harga itu juga tidak berubah. Adapun harga emas berdasarkan ukuran, yakni lima gram dijual Rp 8.470 juta, 10 gram Rp 16,885 juta, 25 gram Rp 42,087 juta dan 50 gram Rp 84,095 juta. Kemudian, emas 100 gram dibanderol Rp 168,112 juta, 250 gram Rp 420,015 juta dan emas 500 gram Rp 839,820 juta. Selanjutnya, untuk ukuran emas terkecil dan terbesar yang dijual Antam pada hari ini, yaitu 0,5 gram dibanderol Rp 919 ribu dan 1.000 gram senilai Rp 1,679,6 miliar. Untuk diketahui, harga penjualan emas batangan Antam ini belum termasuk pajak. Sesuai dengan PMK No. 34/PMK.10/2017 transaksi harga jual dikenakan potongan pajak. Penjualan kembali emas batangan ke PT Antam Tbk dengan nominal lebih dari Rp 10 juta, dikenakan PPh 22 sebesar 1,5 persen untuk pemegang NPWP dan 3 persen untuk non-NPWP. PPh 22 atas transaksi buyback dipotong langsung dari total nilai. VIVA.co.id 15 Maret 2025 Berita Terkait
Topik Terkait
Jangan Lewatkan
Pengusaha Andi Syamsuddin Arsyad alias Haji Isam resmi diangkat sebagai Anggota Dewan Penasihat Kamar Dagang dan Industri (Kadin) Indonesia untuk masa bakti 2024-2029.
APBN Kita edisi Februari 2025 yang dipenuhi catatan merah. Di antaranya penerimaan pajak turun hingga 41,8 persen secara tahunan yang diprediksi menyebabkan defisit APBN.
QRIS TAP, fitur pembayaran berbasis NFC yang memungkinkan pelanggan melakukan transaksi hanya dengan menempelkan ponsel ke mesin EDC BRI.
PBJT Jasa Perhotelan adalah pajak yang dikenakan atas layanan akomodasi yang disediakan oleh hotel, hostel, vila, hingga penginapan lainnya.
Menyambut masa angkutan Lebaran 2025, PT KCIC menyiapkan layanan optimal bagi para penumpang Whoosh.
Terpopuler
PBJT Jasa Perhotelan adalah pajak yang dikenakan atas layanan akomodasi yang disediakan oleh hotel, hostel, vila, hingga penginapan lainnya.
APBN Kita edisi Februari 2025 yang dipenuhi catatan merah. Di antaranya penerimaan pajak turun hingga 41,8 persen secara tahunan yang diprediksi menyebabkan defisit APBN.
QRIS TAP, fitur pembayaran berbasis NFC yang memungkinkan pelanggan melakukan transaksi hanya dengan menempelkan ponsel ke mesin EDC BRI.
Pengusaha Andi Syamsuddin Arsyad alias Haji Isam resmi diangkat sebagai Anggota Dewan Penasihat Kamar Dagang dan Industri (Kadin) Indonesia untuk masa bakti 2024-2029.
Selengkapnya Kunjungi microsite Ramadhan untuk info & inspirasi ibadah Anda
Partner
Media Italia menulis berita menggemparkan bagi masyarakat Indonesia, usai menaturalisasi Emil Audero sebagai kiper Skuad Garuda dan akan berlaga di babak kualifikasi.
Sakit gigi adalah pengalaman yang tidak menyenangkan. Rasa nyeri yang berdenyut-denyut dapat mengganggu aktivitas sehari-hari. Banyak orang mencari cara alami untuk
Timnas Indonesia akan melanjutkan perjuangan di Grup C Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia dengan menghadapi Australia ini jadwal Siaran Langsung 4 Hari Lagi!
Selengkapnya Isu Terkini
Seorang karyawan menunjukkan emas Antam yang dijual di Butik Emas Logam Mulia PT Aneka Tambang (Antam) (foto ilustrasi)
Komisi VI Pastikan Ketersediaan dan Stabilitas Harga Pangan Jelang Lebaran
Upaya kerja keras Pemerintah dalam menjaga ketersediaan dan stabilitas harga minyak goreng dan bahan kebutuhan pokok lainnya di Bulan Ramadhan diapresiasi.