Aksi Dukung Palestina Bebas dari Genosida Dilakukan di Tangerang, Wakil Wali Kota Berorasi

3 hours ago 2

Logo Indonesia Maju Logo Kemnaker Logo PUPR Logo VIVA Visual Logo VIVA.co.id Siapa

Minggu, 20 April 2025 - 13:22 WIB

Aksi damai bela Palestina di Taman Elektrik, Kota Tangerang

Sumber :

  • VIVA.co.id/Sherly (Tangerang)

Tangerang, VIVA - Selain aksi yang dilakukan di Kantor Kedutaan Besar Amerika Serikat di Jalan Medan Merdeka Selatan Jakarta, pada Minggu pagi ini, aksi damai juga dilakukan di Tangerang. Ribuan warga Kota Tangerang, menggelar aksi damai bertajuk “Bebaskan Palestina dari Genosida", Minggu, 20 April 2025.

Aksi yang digelar di Taman Elektrik yang merupakan pusat Pemerintahan Kota Tangerang, menjadi wujud nyata solidaritas masyarakat Indonesia terhadap penderitaan rakyat Palestina, khususnya di Gaza.

Wakil Wali Kota Tangerang, H. Maryono Hasan, yang hadir dalam kegiatan tersebut, menyatakan komitmen Pemkot Tangerang dalam mendukung perjuangan rakyat Palestina.

"Semoga kemerdekaan Palestina segera terwujud. Kita semua mendukung Palestina merdeka," katanya.

Aksi tersebut menjadi bagian dari upaya bersama masyarakat Kota Tangerang dalam membela nilai-nilai kemanusiaan.

"Ini bukan sekadar aksi simpatik, tapi juga bentuk nyata kepedulian, keberpihakan pada nilai-nilai kemanusiaan dan pada bangsa yang tertindas. Kita harus turut bersuara," ujarnya.

Sementara itu, Ketua Pelaksana Aksi Damai, Turidi, menuturkan kegiatan ini mencerminkan kesadaran kolektif masyarakat Kota Tangerang terhadap tragedi kemanusiaan yang terus berlangsung.

"Ini adalah langkah nyata mendukung kemerdekaan Palestina. Kami juga berkomitmen untuk terus memboikot produk-produk yang mendukung Israel," jelas dia.

Sementara itu, Ketua Majelis Ulama Indonesia (MUI) Kota Tangerang, KH Ahmad Baijuri Khotib mengatakan, hal ini menjadi bukti nyata bahwa masyarakat Tangerang berada di pihak Palestina.

"Kami berada di pihak Palestina, mengajak seluruh umat Islam untuk senantiasa menjaga semangat solidaritas dan menyalurkan dukungan melalui cara-cara yang bermartabat dan ini menjadi bagian dari perjuangan membela kemanusiaan dan keadilan khususnya di Palestina," ungkapnya.

Ketua DPR RI Puan Maharani.

Di Depan Ketua Parlemen Palestina, Puan Tegaskan Dukungan RI ke Warga Gaza Tak Pernah Surut

Ketua DPR RI, Puan Maharani, bertemu dengan Ketua Parlemen Palestina, Rawhi Fattouh di sela-sela forum diskusi kelompok parlemen negara-negara yang membela Palestina.

img_title

VIVA.co.id

20 April 2025

Berita Terkait

Topik Terkait

Jangan Lewatkan

Ratusan Massa Bela Palestina Geruduk Kedubes AS Hari Ini

Massa berkumpul dan datang dari segala penjuru menggunakan kendaraan pribadi, angkutan umum seperti kereta api, Transjakarta, dan lainnya.

Bau Gas Misterus di Bekasi, PGN Bantah Ada Kebocoran Pipa

Bau menyengat menyerupai gas tercium di wilayah Kota Bekasi, sejak Jumat, 18 April 2025, malam.

Viral! Pajero Ugal-ugalan di Mangga Dua Jakut, Lawan Arah Pakai Strobo

Viral di media sosial, satu unit mobil Mitsubishi Pajero dengan nomor polisi B 2345 RFT melaju ugal-ugalan di Jalan Mal Mangga Dua Square, Ancol.

Sopir Hyundai Ionic 5 yang Tabrak 22 Motor dan Pejalan Kaki di Sunter Positif Alkohol

Berdasar hasil pemeriksaan sementara, pria berinisial MPK (30), si pengemudi mobil listrik Hyundai Ionic 5 yang tabrak puluhan pengguna jalan positif alkohol

Transaksi UMKM di Kalbar Lebih Aman dan Transparan Dengan Digitalisasi

Penggunaan transaksi non-tunai oleh pelaku UMKM, terus didorong oleh pemerintah. Selain karena mudah, juga diyakini aman.

Pentolan Ormas Biang Kerok Pembakaran Mobil Polisi di Depok Ditangkap, Ini Sosoknya

3 mobil milik polisi dirusak dan satu diantaranya dibakar orang tak dikenal saat akan menjemput seorang tersangka inisial TS yang disebut-sebut sebagai pentolan Ormas

Logo VLIX

Terpopuler

Bejat! Oknum Polisi Perkosa Tahanan Wanita di Dalam Sel

Seorang oknum Anggota Polri yang bertugas di Polres Pacitan, Jawa Timur, diduga melakukan tindakan bejat yang mencoreng nama institusi.

Megawati Anggota DPRD Sumut Laporkan Akun TikTok Penyebar Video Diduga Cekik Pramugari ke Polisi

Anggota DPRD Sumatera Utara, Megawati Zebua melaporkan akun TikTok @polostakberdosa ke Polda Sumatera Utara.

 Pelaku Malu Punya Hubungan Gelap

Seorang wanita 19 tahun di Jepara tega membuang bayi laki-laki yang baru lahir karena alasan malu dan ekonomi. Bayi ditemukan pemulung dalam kardus dengan surat pilu

Salut! Pria Ini Berhasil Beli Rumah dari Hasil Ngumpulin Botol dan Kaleng Bekas

Seorang pria berhasil membeli rumah dari hasil mengumpulkan lebih dari 450 ribu botol dan kaleng bekas selama 7 tahun. Simak kisah selengkapnya!

Resmi! Fadli Zon Tetapkan 19 April sebagai Hari Keris Nasional

Fadli Zon resmi menetapkan tanggal 19 April sebagai Hari Keris Nasional sebagai bentuk pengakuan negara atas keris sebagai warisan budaya dan representasi bangsa.

Selengkapnya

Partner

img_title

Keputusan Megawati untuk kembali memperkuat Gresik Petrokimia ini tak hanya dilandasi oleh kenangan masa lalu, tetapi juga oleh rasa terima kasih sudah di besarkan

img_title

Satu per satu pemain keturunan Indonesia yang berlaga di Eropa menyita perhatian banyak klub elit. Salah satunya sepeti Kayne van Oevelen. Kiper jangkung berdarah

img_title

Temukan perbandingan kamera DSLR vs mirrorless untuk kebutuhan fotografi dan videografi di tahun 2025. Rekomendasi berdasarkan anggaran dan fitur terb

img_title

Persib Bandung, Laga yang berlangsung di Stadion Gelora Bandung Lautan Api ini menjadi laga yang dramatis mengingat kedua klub ini memiliki track record yang bagus.

Selengkapnya

Isu Terkini

whatsapp-logo

Read Entire Article
Sindikasi | Jateng | Apps |