Analis Prediksi Tren Menguat Berlanjut, Pantau 5 Rekomendasi Saham Ini

3 weeks ago 8

Kamis, 27 Maret 2025 - 09:49 WIB

Jakarta, VIVA - Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) diproyeksi masih melanjutkan tren kenaikan pada perdagangan Kamis, 27 Maret 2025. Sebelumnya, IHSG ditutup kinclong ke level 6.427,35 usai menguat pesat sebesar 3,80 persen pada akhir perdagangan. 

Analis Bina Artha Sekuritas Ivan Rosanova menyampaikan, bahwa lompatan harga secara agresif yang terjadi diperkirakan sebagai bagian dari wave [a]. Tren positif akan terus berlanjut apabila indeks mampu menembus titik resistance terdekat di area 6.557

"Tren naik ini dapat berlanjut hingga 6.660-6.750," ujar Ivan dikutip dari paparan risetnya pada Kamis, 27 Maret 2025.

Adapun titik support IHSG berada di level 6.220, 6.071 dan 5.947. Sementara itu, titik resistance berada pada area 6.557, 6.663 dan 6.772. 

Berdasarkan hasil analisanya, Ivan menetapkan rekomendasi saham yang menarik untuk para investor dan trader cermati. Saham-saham yang diperhitungkan potensial cuan antara lain:

PT Indah Kiat Pulp Paper Tbk (INKP)

  • Rekomendasi  : Speculative Buy
  • Area beli           : 4.130-4.190
  • Target harga    : 5.524

PT Mitra Adiperkasa Tbk (MAPI) 

  • Rekomendasi  : Hold
  • Target harga    : 1.405

PT Bukit Asam Tbk (PTBA)

Produksi Batu Bara di Bukit Asam.

Photo :

  • ANTARA FOTO/Nova Wahyudi
  • Rekomendasi  : Buy on Weakness
  • Area beli           : 2.300-2.350
  • Target harga    : 2.600

PT Telekomunikasi Indonesia Tbk (TLKM)

  • Rekomendasi  : Buy on Weakness
  • Area beli           : 2.250-2.350
  • Target harga    : 2.560

PT Unilever Indonesia Tbk (UNVR)

  • Rekomendasi  : Speculative Buy
  • Area beli           : 1.050-1.110
  • Target harga    : 1.335

Halaman Selanjutnya

Rekomendasi  : Speculative Buy Area beli           : 4.130-4.190 Target harga    : 5.524

Halaman Selanjutnya

Read Entire Article
Sindikasi | Jateng | Apps |